Month: December 2011

  • [INFOGRAFIS] Sejarah 19 Tahun Layanan Pesan Teks (Text Messaging)

    [INFOGRAFIS] Sejarah 19 Tahun Layanan Pesan Teks (Text Messaging)

    Penggunaan handphone memang lekat dengan fungsi layanan suaranya. Sama pentingnya dengan layanan berupa pesan teks. Perkembangan dari layanan pesan teks juga cukup menarik untuk diperharikan. Hari ini saya menemukan infografis yang bisa mewakilkan perkembangan layanan pesan teks selama 19 tahun terakhir secara umum. Mulai dari pesan teks pertama hingga pencapaian keuntungan layanan pesan teks yang…

  • Game Mobile Freemium : Siapa Pasar Potensialnya?

    Game Mobile Freemium : Siapa Pasar Potensialnya?

    Aplikasi mobile game merupakan aplikasi yang cukup digemari saat ini. Dari muda hinga yang tua, dari game yang gratis, berbayar, hingga yang freemium jadi bahan hiburan baru bagi para pengguna handphone. Ada game yang sangat sukses ada juga game yang gagal sukses dipasaran. Akan menjadi bahan yang cukup menarik ketika kita berbicara mengenai data pemain…

  • Jumlah Pengguna Internet di Indonesia Kini Sudah Mencapai 48 Juta Pengguna

    Jumlah Pengguna Internet di Indonesia Kini Sudah Mencapai 48 Juta Pengguna

    Data jumlah pengguna Internet di Indonesia sampai sekarang masih cukup variatif datanya. Data yang dikutip dari AntaraNews menunjukkan jumlah pengguna Internet di Indonesia kini sudah mencapai 48 juta pengguna. Data ini berbeda dengan data sebelumnya dari Saling Silang (84,748 juta pengguna Internet) dan Internet World Stats (39,6 juta pengguna Internet).

  • Android Kini Menguasai Lebih Dari 50% Pasar Smartphone di Dunia

    Android Kini Menguasai Lebih Dari 50% Pasar Smartphone di Dunia

    Android, sistem operasi mobile besutan Google ini kini telah menguasai lebih dari 50% pasar smartphone di dunia. Berdasarkan data terbaru dari Gartner, smartphone berbasis Android telah meraup 52,5% pasar smartphone di dunia, diikuti oleh Symbian (16,9%) dan iOS (15%). Raihan Android di pasar smartphone dunia ini juga melonjak sebesar lebih dari 2 kali jika dibandingkan…

  • Reportase BlackBerry DevCon Asia 2011 Singapura – Hari Kedua

    Reportase BlackBerry DevCon Asia 2011 Singapura – Hari Kedua

    Hari pertama BlackBerry DevCon Asia 2011 Singapura berlangsung dengan berbagai macam keynote, sesi, maupun acara yang seru, termasuk BlackBerry DevCon Party yang berlangsung di malam harinya, dengan memainkan berbagai macam game yang sudah disiapkan. Di hari kedua ini, memang tidak ada acara di luar sesi, hanya ada tambahan pameran yang diselenggarakan di Level 3 Suntec…

  • Survei: Prospek Pengembangan Aplikasi BlackBerry dan Playbook di Tahun 2012

    Survei: Prospek Pengembangan Aplikasi BlackBerry dan Playbook di Tahun 2012

    BlackBerry DevCon Asia 2011 di Singapura memang telah berakhir. Banyak informasi menarik yang bisa didapat dari acara tersebut. Banyak juga hal-hal baru yang akan RIM lakukan di tahun 2012 khususnya di sisi pengembangan eksosistem mereka. Banyak yang beranggapan prospeknya akan bagus di tahun 2012. Tapi tidak sedikit juga yang pesimis terhadap hal ini.

  • RIM Mencoba Menggaet Pengembang Aplikasi Android di Indonesia ke BlackBerry

    RIM Mencoba Menggaet Pengembang Aplikasi Android di Indonesia ke BlackBerry

    Di BlackBerry DevCon Asia 2011 Singapura kemarin saya sempat mewawancarai Chris Smith, Senior Director BlackBerry Development Platform di RIM, tentang rencana mereka dalam menggaet para pengembang aplikasi Android. Hal ini melihat kini sistem operasi terbaru di tablet PlayBook dan handphone BlackBerry (BlackBerry Tablet OS dan BlackBerry 10) dapat menjalankan aplikasi yang dibuat untuk platform Android.

  • Reportase BlackBerry DevCon Asia 2011 Singapura – Hari Pertama

    Reportase BlackBerry DevCon Asia 2011 Singapura – Hari Pertama

    Selesai sudah acara BlackBerry DevCon Asia 2011 Singapura selama dua hari yang diselenggarakan oleh RIM di Suntec Convention Centre Singapura pada tanggal 7 – 8 Desember 2011. Penulis akan coba berbagi kegiatan yang penulis ikuti di sana, termasuk sajian reportase dari beberapa sesi acara yang sempat penulis ikuti.

  • Admob, Pilihan Utama Pengembang Aplikasi Android Untuk Memasang Iklan

    Admob, Pilihan Utama Pengembang Aplikasi Android Untuk Memasang Iklan

    Seperti yang telah diketahui bahwa aplikasi Android dikenal dengan label gratisannya. Pengguna Android sudah terbiasa dengan hal-hal yang gratisan. Dan, bukan hal yang spesial lagi jika pengembang aplikasi Android menitikberatkan monetasi mereka di sisi advertising mobile. Oleh sebab itu pengembang aplikasi Android harus pintar-pintar untuk memilih penyedia jasa iklan yang bisa lebih menguntungkan mereka.

  • Strategi RIM di Bidang Game Untuk PlayBook

    Strategi RIM di Bidang Game Untuk PlayBook

    Di BlackBerry DevCon Asia 2011 Singapura beberapa waktu lalu, suasanya sangat kental dengan seputar game. Mulai dari keynote di acara pembukaan BlackBerry DevCon yang sering menyinggung game, demo gaming di PlayBook yang cukup mencolok di beberapa tempat dimana BlackBerry DevCon diselenggarakan, hingga BlackBerry DevCon Party dimana para pengunjung bisa bermain berbagai macam game yang disediakan.