Market Share Web Hosting di Indonesia


Di Indonesia saat ini sudah banyak bertebaran layanan web hosting yang tersedia, beberapa dari mereka sudah sangat dikenal di kalangan mereka-mereka yang sudah sering menggunakan layanan web hosting. Melihat hal ini, lalu siapakah yang mempunyai market share paling besar di Indonesia untuk soal layanan web hosting?

Nah… webhosting.info sebuah portal statistik dan riset seputar industri layanan web mempunyai data tentang market share web hosting di Indonesia, berikut adalah datanya:

Market Share Web Hosting di Indonesia
Market Share Web Hosting di Indonesia

Perlu diperhatikan bahwa data ini didapat berdasarkan jumlah domain yang ada di layanan web hosting tersebut dan hanya mencakup domain COM, NET, ORG, BIZ, dan INFO. Dan juga, penyedia jasa layanan web hosting yang tidak masuk 10 besar ini belum tentu layanan mereka tidak bagus.

TeknoJurnal sendiri menggunakan salah satu layanan web hosting di daftar tersebut dan menurut saya pribadi dalam memilih web hosting yang diperlukan adalah melihat paket web hosting yang diberikan, kualitas layanan mereka, dan juga yang penting adalah kualitas customer service.

Untuk lebih lengkapnya tentang data market share layanan web hosting di Indonesia ini bisa mengunjungi website webhosting.info

[connections id=’15’ template=’profile’]