Tag: Cara Monetasi Aplikasi Mobile

  • Cara Monetasi Aplikasi Mobile: “Try and Buy” Menggunakan Flexion

    Cara Monetasi Aplikasi Mobile: “Try and Buy” Menggunakan Flexion

    Setelah sebelumnya saya telah membahas tentang cara monetasi aplikasi mobile melalui iklan yang memberikan insentif kepada pengguna aplikasi, kini saya ingin membahas tentang model “try and buy”. Model monetasi ini sebetulnya merupakan turunan dari model monetasi in-app-payment. Secara singkat, model monetasi “Try and Buy” maksudnya adalah pengguna aplikasi kita dapat mencoba menggunakan aplikasi yang kita…

  • Cara Monetasi Aplikasi Mobile: Iklan yang Memberikan Insentif Kepada Pengguna Aplikasi

    Cara Monetasi Aplikasi Mobile: Iklan yang Memberikan Insentif Kepada Pengguna Aplikasi

    Sering sekali saya ditanyakan oleh para pengembang aplikasi terutama yang masih berstatus mahasiswa dan yang baru lulus kuliah tentang bagaimana caranya mendapatkan uang dari aplikasi mobile yang mereka buat. Sebetulnya cara-cara untuk mendapatkan uang dari aplikasi mobile (atau bahasa kerennya monetasi :) ) itu banyak. Melihat hal ini saya ingin memulai membuat rangkaian artikel yang…