-
Tido di Negeri Huruf – Mengenalkan Huruf Secara Interaktif Kepada Anak Usia Dini
Tido di Negeri Huruf merupakan sebuah aplikasi edukasi untuk anak – anak pra sekolah (PAUD, Playgroup) maupun TK dalam mengenal huruf sambil bermain yang dilengkapi dengan suara dan visualisasi objek yang terkait dengan huruf. Aplikasi ini dikembangkan oleh developer lokal gobaksodor interactive dan dapat dimainkan di Android dan PC Komputer/Laptop.
-
Menghitung Jumlah Tasbih dan Dzikir dengan Aplikasi Tasbih di Windows Phone
Bagi pembaca yang beragama Islam, tasbih merupakan salah satu cara untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dengan mengucapkan beberapa kata pujian yang masing-masing berjumlah 33 kali. Agar tidak lupa dengan hitungan saat ber-dzikir, maka dibuat sebuah alat penghitung dengan menggunakan biji (biasanya terbuat dari biji zaitun, kayu, besi ataupun keramik) sebanyak 99 yang disebut Misbaha. Nah,…
-
Pendaftaraan Mobile Games Developer War 5 Resmi Dibuka!
Mobile Games Developer War 5 ini memang ingin mencari developer – developer terbaik di Indonesia ini agar melahirkan sebuah game terbaik. Untuk itu peserta harus membuat sebuah game yang dapat berjalan di platform Windows Phone 7 dan/atau Windows Phone 8.
-
Nokia Indonesia Adakan Program “Dukung Aplikasi Lokal” Untuk Mendorong Promosi Produk Lokal
Perkembangan pengembang aplikasi di Indonesia kini semakin pesat dan sudah banyak yang berhasil di kancah internasional. Ini membuktikan bahwa pengembang aplikasi lokal pun mampu bersaing di level dunia. Salah satu contohnya adalah Solite Studio yang berhasil menjadi juara kedua di Imagine Cup 2013 lalu.
-
UMDC 2013 Tingkatkan Kemampuan Developer Indonesia dalam Menciptakan Aplikasi Windows Phone 8
Bagi pengembang aplikasi di Indonesia, ada kabar menarik seputar dunia pengembangan aplikasi Windows Phone 8 karena komunitas MUGI UIN Syarif Hidayatullah Jakarta bekerjasama dengan HIMTI dan Program Studi Teknik Informatika UIN Jakarta akan mengadakan acara UIN Micro Developing Competition 2013.
-
WordCamp Indonesia 2013 – Ajang Berkumpulnya Pengguna dan Pengembang WordPress di Indonesia
Tentunya Wordpress sudah tidak asing lagi bagi para penulis blog dan pengembang situs web. Wordpress sudah sering digunakan dalam pembuatan berbagai macam situs. Nah, bagi pembaca yang pernah menggunakan Wordpress ada kabar menarik bahwa dalam waktu dekat ini akan diadakan acara WordCamp Indonesia 2013.
-
MovieBlitz – Sajikan Informasi Film Bioskop Blitz Megaplex di Windows Phone
Jika pengguna apikasi Movreak dan 21Cineplex di Windows Phone tidak bisa melihat jadwal dan rincian film di bioskop Blitz Megaplex, aplikasi Windows Phone bernama MovieBlitz bisa membantunya.
-
PadiTrain – Memesan Tiket Kereta Api Dengan Mudah di Windows Phone
PadiTrain merupakan sebuah aplikasi reservasi dan pembayaran tiket kereta api secara mobile yang dibuat oleh perusahaan lokal Padicon Teknologi Informasi bekerjasama dengan PT Kereta Api Indonesia
-
Urban Qurban – Menawarkan cara Berbeda dalam Memesan Hewan Qurban
Urban Qurban merupakan sebuah layanan internet dan mobile yang akan memudahkan masyarakat yang memiliki aktivitas yang padat agar dapat memesan hewan qurban yang diinginkan tanpa harus datang ke kandang hanya dengan membuka alamat urbanqurban.com.