-
Google Rilis TensorFlow Serving untuk Bantu Developer Kembangkan Produk Berbasis Machine Learning
Pada tanggal 16 Februari 2016 kemarin, Google merilis layanan untuk meningkatkan praktik terbaik dalam membangun dan mendukung sebuah produk berbasis Machine Learning yakni TensorFlow
-
Jetbrains Rilis Kotlin 1.0, Bahasa Pemrograman Untuk JVM dan Android
Jetbrains resmi merilis bahasa pemrograman pragmatik untuk Android dan JVM (Java Virtual Machine) yakni Kotlin 1.0.
-
Lindungi Pengguna dan Developer, Apple Perbarui Apple Worldwide Developer Relations Intermediate Certificate
Dalam melindungi developer dan penggunanya, Apple secara resmi memperbarui Apple Worldwide Developer Relations Intermediate Certificate menjadi lebih aman.
-
Serius Dengan Dunia Virtual Reality, Google Akan Kembangkan Perangkat VR yang All-In-One
Di tahun ini Google akan lebih serius lagi dalam menggeluti dunia Virtual Reality. Dalam hal ini, Google akan mengembangkan perangkat Virtual Reality yang All-in-One.
-
Daftar Tool Yang Dapat Membantu Pengembangan Aplikasi Mobile Dengan Mudah
Bagi pembaca yang ingin mengembangkan aplikasi mobile multiplatform, mungkin daftar tool ini dapat membantu dalam mengembangkan aplikasi mobile dengan mudah.
-
Smart Home Menjadi Kategori IoT Yang Paling Populer Bagi Developer
Menurut laporan dari Vision Mobile, Smart Home menjadi yang kategori IoT paling populer di kalangan developer. Mari kita lihat kategori IoT paling populer apalagi di kalangan developer.
-
Codeanywhere – Solusi Pemrograman Aplikasi di Berbagai Perangkat dan Platform
Bagi developer maupun programmer yang ingin mengembangkan aplikasi secara cepat di berbagai perangkat maupun platform bisa mencoba layanan Codeanywhere.
-
Google Ganti Contacts API dengan People API yang Menggunakan Protokol Baru
Untuk meningkatkan kemampuan kontak di Android, Google secara resmi menggantikan Contact API dengan People API.
-
Adobe Rilis Animate CC versi Final Sebagai Pengganti Adobe Flash Professional
Adobe resmi merilis Adobe Animate CC untuk menggantikan perangkat lunak Adobe Flash Professional.
-
Google Ucapkan Selamat Tinggal Kepada Iklan Berformat Flash
Google sebentar lagi akan menyelesaikan dukungan iklannya dalam format Flash. Sebagai penggantinya Google akan melakukan dukungan penuh terhadap HTML5 sebagai format resminya.