-
[Interview] Seth Shoultes – Founder Event Espresso
Beberapa penggunaan wordpress plugin seperti eCommerce plugin dan Groupon memungkinkan wordpress bisa digunakan untuk berbagai tema termasuk juga memanfaatkan wordpress sebagai event manager. Seth shoultes founder dari eventespresso.com merupakan salah satu corporate yang berfokus pada pengembangan plugin wordpress.
-
Infographic : Fakta dan Kekuatan WordPress
Sudah hampir 8 tahun semenjak WordPress muncul pertama kali dengan diperkenalkan oleh Matt Mullenwerg dan rekannya, Mike Little. Banyak hal dari WordPress telah mengalami perubahan, dari status nya sebagai CMS yang “sangat” simpel, sampai menjadi CMS “sangat” populer yang digunakan orang-orang diseluruh dunia sebagai paltform blog mereka. Untuk lebih jelasnya mengenai sejarah dari WordPress, anda…
-
IMULAI 3.0 – Kompetisi dan Penghargaan Inovasi Bisnis Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi
Punya ide bisnis yang cemerlang dan inovatif untuk dunia teknologi informasi dan komunikasi? Bisa ngebuat proposal bisnis? Ingin ide bisnisnya bersaing dengan banyak orang? IMULAI 3.0 mungkin cocok untuk anda. IMULAi 3.0 adalah sebuah kompetisi inovasi bisnis berbasis teknologi informasi dan komunikasi yang diselenggarakan oleh Microsoft Indonesia dan USAID.
-
Perkaya Aplikasi Mobile Anda dengan BlackBerry Advertising Service
Pengembang BlackBerry saat ini semakin dimanjakan untuk mendapatkan penghasilan tambahan dari aplikasi yang dibuat. Dengan jumlah aplikasi di App World BlackBerry yang telah mencapai 10.000 aplikasi, BlackBerry menghadirkan advetising paltform yang mereka sebut “BlackBerry Advertising Service”.
-
Satu Lagi Acara Untuk Mobile Developer Lokal: Nokia Qt Smartphone Developer Day
Kabar yang saya dengar beberapa waktu lalu bahwa RIM, Nokia, dan Microsoft akan bergerak cepat di Indonesia pada awal tahun ini ternyata benar. Setelah RIM mengadakan konferensi developer beberapa waktu lalu dan Microsoft dengan IMULAI-nya yang dalam waktu dekat akan diluncurkan, Nokia juga tidak ketinggalan untuk menarik para developer lokal. Nokia awal bulan Februari nanti,…
-
Pernyataan Resmi dari RIM Soal Filterasi Konten Porno
Mungkin sudah ada beberapa pengguna BlackBerry yang merasakan sesautu yang berbeda dengan browser di BlackBerry-nya. Beberapa konten porno sudah tidak dapat diakses lagi melalui BlackBerry. Hal ini dikarenakan RIM telah mengikuti aturan pemerintah soal filterasi konten porno.
-
Kabar Besar dari Komunitas #StartupLokal di Tahun 2011
Para pembaca tentu sudah tidak asing dengan komunitas #StartupLokal, komunitas dimana para pengusaha IT yang sedang merintis usahanya berkumpul. Komunitas ini sudah berkembang sedemikian jauhnya dan banyak media mulai mengcover komunitas ini baik media dalam negeri walaupun luar negeri. Meetup komunitas #StartupLokal yang terakhir saja pesertanya mencapai sekitar 335 orang, rekor terbanyak dari seluruh meetup…
-
Sekilas Info: BlackBerry WebWorks untuk Pengembang Web
Di sela acara BlackBerry Developer Conference BlackBerry 2011, RIM merilis web app development paltform mereka yang bernama BlackBerry WebWorks (dulunya bernama BlackBerry Widget). Dengan menggunakan BlackBerry web app packager (WebWorks), fitur Core BlackBerry seperti multi-tasking, push technology, Phone functionality, storage, network, location based dan service lainnya seperti payment service, advertising, dapat diintegrasikan kedalam sebuah aplikasi…
-
Infographic : Twitter di Tahun 2010 + Timeline
Artikel infographic kali ini menunjukan pencapaian pertumbuhan jumlah pengguna yang cukup mengesankan yang berhasil diraih Twitter di tahun 2010, mulai dari bulan Januari hingga Desember 2010. Selain itu Twitter sendiri melakukan beberapa perubahan dan pengembangan fitur mereka di tahun yang sama. Beberapa kucuran dana, kerja sama, dan orang-orang penting yang bergabung di Twitter juga semakin…
-
Rumor BlackBerry DevCon Asia 2011: Harga dan Daya Tahan Baterai BlackBerry PlayBook
Di acara BlackBerry Developer Conference 2011 kemarin, BlackBerry PlayBook menjadi salah satu topik yang sering diperbincangkan. Bahkan RIM (pengembang BlackBerry) menyediakan beberapa perangkat BlackBerry PlayBook untuk dicoba oleh para pengunjung acara tersebut. Nah, seetelah kami coba sendiri si BlackBerry PlayBook ini, performa yang ditawarkan cukup mengesankan.