Categories: Berita

Country Manager Intel Baru: Santhosh Viswanathan

Hari kamis kemarin saya berkesempatan untuk mengikuti acara makan siang bersama Intel untuk berdiskusi seputar Intel. Di acara tersebut juga diperkenalkan country manager baru Intel Indonesia, Santhosh Viswanathan. Ia menggantikan pak Budi Wahyu Jati yang menjabat country manager sebelumnya.

Berikut adalah press release lengkap yang saya dapatkan tentang Santhosh Viswanathan:

Santhosh Viswanathan is country manager of Intel Indonesia, responsible for managing the overall operations as well as the growth of Intel business through channel distribution, local OEMs and multinationals (MNCs) in Indonesia. Santhosh will focus on driving strategic partnerships with the Government and ecosystem players to accelerate nationwide technology adoption in Indonesia as well as drive market expansion strategies to grow local consumption.

Santhosh joined Intel in 2003 and has held various sales and marketing roles which include managing Distribution for South Asia and most recently being responsible for Channel Revenue for Asia Pacific. In October 2010, he became country manager for Intel Indonesia.

Prior to joining Intel, Santhosh has worked with leading Indian Companies like Wipro where he held roles that covered customers segments which Government, Retail , Enterprise and Banking. He has a bachelor’s degree in Industrial Engineering and Management and an MBA in Sales and Marketing from India.

Untuk mengetahui lebih lanjut tentang apa saja yang didiskusikan di acara tersebut bisa membaca artikel-artikel berikut:

* gambar diambil dari tekno.kompas.com

Share
Published by
Firman Nugraha

Recent Posts

Cisco Peringkatkan Kerentanan Kritis Dalam Cisco Data Center Network Manager

Cisco mengungkapkan tiga kerentanan dalam layanannya. Ini dia penanganannya!

January 7, 2020

Optimal idM Meluncurkan OptimalCloud Partner Platform

Ini ulasan mengenai keuntungan OptimalCloud Partner Platform, platform baru milik Optimal idM!

January 6, 2020

Google Siapkan Coral Accelerator Module dan Coral Dev Board Mini untuk Tahun 2020

Google kenalkan dua koleksi baru dari Coral. Dua koleksi baru ini bakal menambah kemampuan pengembangan…

January 3, 2020

Google Kembangkan Model Kecerdasan Buatan Untuk Deteksi Kanker Payudara

Raksasa Google baru saja mengembangkan sistem pemindaian kanker payudara berbasis kecerdasan buatan. Bagaimana hasilnya, berikut…

January 3, 2020

Google Dorong Fitur Bubbles Notifications Ke Versi Stabil

Meski dikenalkan bersamaan dengan Android 10 Beta, sampai kini Bubbles Notifications masih dalam tahap pengembangan.…

December 31, 2019

Samsung Siapkan Lima Proyek dan Empat Startup C-Lab Untuk CES 2020

Samsung akan kembali memamerkan hasil program C-Lab ke ajang CES 2020. Ini dia proyek dan…

December 30, 2019