-
Mengukur Kesuksesan Sebuah Aplikasi Mobile
Ketika ditanya apa indikator aplikasi mobile yang sukses di pasaran, kebanyakan orang akan menjawab dilihat dari jumlah download, jumlah download berbayar, hingga jumlah transaksi in-app-purchase. Jumlah download merupakan faktor yang paling banyak dibicarakan dan diangkat ke media (baik untuk aplikasi gratis maupun berbayar). Tapi di lain sisi jumlah download ternyata bukanlah hal yang paling penting.…
-
Indonesia Termasuk 5 Besar Negara Dengan Interaksi Blog Tertinggi
Ada yang pernah bilang bahwa blog di Indonesia akan mati dikarenakan menjamurnya berbagai macam jejaring sosial baru. Namun, data dari comScore berkata lain. Menurut mereka, Indonesia termasuk 5 besar negara dengan interaksi blog tertinggi. Per Juni 2011, rata-rata pengunjung blog di Indonesia menghabiskan waktu sebanyak 33,1 menit pada bulan tersebut untuk blog.