-
Lenovo Kembangkan Perangkat Lunak dan Komputer Untuk Mewujudkan Smart Digital Classroom Management
Dalam kesempatan ini Lenovo yang bekerjasama dengan Intel Indonesia serta Microsoft Indonesia memamerkan Smart Digital Classroom Management
-
Tes Aplikasi Androidmu Secara Gratis dengan TestDroid
Salah satu layanan pengetesan aplikasi yang dapat membantu pengembang aplikasi Android adalah Testdroid. Testdroid menyediakan baik layanan berbayar atau gratis untuk mengetes aplikasi Android buatanmu di beberapa perangkat Android.
-
Intel Bantu Pengembangan Perangkat Internet of Things dengan IoT Developer Program
Beberapa waktu lalu Teknojurnal telah membahas mengenai teknologi Internet of Things. Nah bagi pengembang yang ingin menciptakan produk-produk dengan menggunakan teknologi ini dapat mencoba salah satu program yang diselenggarakan oleh Intel yaitu Internet of Things Developer Program. Internet of Things Developer Program sendiri terdiri dari berbagai macam program yang semuanya diselenggarakan untuk membantu pengembang di…
-
Internet of Things – Era Baru Semua Benda Dikendalikan Melalui Jaringan Internet
Baru-baru ini dunia telah diperkenalkan teknologi maupun perangkat Internet of Things yang dikembangkan oleh berbagai vendor
-
Intel Resmi Rilis GramediaBook, Tablet yang Berisikan Materi Pembelajaran di Indonesia
Hari ini secara resmi Intel merilis Tablet GramediaBook di Indonesia.
-
Tips Mengembangkan Aplikasi Dengan Teknologi Intel RealSense
Bagi para pengembang aplikasi mungkin pernah mendengar atau mencoba teknologi RealSense yang dikembangkan oleh Intel. Teknologi ini memungkinkan komputer kita untuk mendeteksi gerakan tangan dan raut muka kita hingga bahkan dapat memindai sebuah ruang secara tiga dimensi.
-
Count The Bunnies – Game yang Cocok Untuk Mengasah Kemampuan Matematika Anak-anak
Kemarin secara resmi pengembang game lokal, Solite Studio, mengumumkan game terbarunya, Count The Bunnies.
-
Zenfone 2 – Smartphone Asus dengan Prosesor Intel Atom Quad Core 64 Bit
Pada ajang Consumer Electronics Show (CES) 2015 yang sedang berlangsung di Las Vegas, Asus memperkenalkan ponsel pintar terbarunya yaitu Asus Zenfone 2.
-
Tutorial Instalasi Intel RealSense Developer Kit dengan @IntelTim #RealSense
Baru baru ini, Tim Duncan mengunggah sebuah video yang mendemonstrasikan bagaimana mudahnya untuk menginstal Intel RealSense Developer Kit beserta kameranya.
-
Menginstal Android IDE dengan Eclipse Menggunakan Intel INDE
Bagi pengembang aplikasi yang ingin membuat aplikasi Android dengan komputer Windows, Intel menyediakan peralatan Intel Integrated Native Developer Experience (INDE).