-
Kelebihan Bahasa Pemrograman JavaScript

Bahasa Pemrograman JavaScript merupakan bahasa pemrograman yang tergolong mudah dan memiliki kelebihan yang dapat digunakan sebagai dasar memilih bahasa pemrograman. Apa sajakah kelebihan bahasa pemrograman JavaScript?