Tag: microsoft

  • Rumor Windows Phone 8 : Intergrasi Skype, Penggunaan Nokia Maps Hingga Implementasi PureView

    Rumor Windows Phone 8 : Intergrasi Skype, Penggunaan Nokia Maps Hingga Implementasi PureView

    Nampaknya fitur peta di smartphone di tiap platform akan mengalami perubahan yang cukup besar di tahun ini. Setelah Apple mengumumkan tidak lagi menggunakan Google Map sebagai fitur peta mereka, baru baru ini diberitakan bahwa platform Windows Phone 8 akan menggunakan secara penuh Nokia Maps yang akan menggantikan penggunaan Bing Map. Nokia Map sendiri memang memiliki…

  • Microsoft Selenggarakan Windows 8 Hackathon 24 Jam di Jogjakarta

    Microsoft Selenggarakan Windows 8 Hackathon 24 Jam di Jogjakarta

    Microsoft hari ini sedang menyelenggarakan Microsoft Developer Conference 2012 di Jakarta dengan tema utamanya adalah seputar pengembangan aplikasi di Windows 8. Mungkin ada beberapa pengembang aplikasi yang ingin mengikuti acara ini namun tidak bisa dikarenakan satu dan lain hal. Nah, untungnya Microsoft akan segera menyelenggarakan acara lanjutan untuk Microsoft Developer Conference ini di Jogjakarta, yaitu…

  • Microsoft Developer Conference 2012 Segera Diselenggarakan di Jakarta

    Microsoft Developer Conference 2012 Segera Diselenggarakan di Jakarta

    Microsoft tahun ini kembali menyelenggarakan Microsoft Developer Conference 2012 di Jakarta. Kali ini tema utamanya adalah tentang pengembangan aplikasi di platform Windows 8. Acaranya akan diselenggarakan di Balai Kartini Jakarta pada tanggal 1 dan 2 Mei 2012.

  • [Video] 10 Finalis Imagine Cup Indonesia 2012 Kategori Software Design

    [Video] 10 Finalis Imagine Cup Indonesia 2012 Kategori Software Design

    Microft Imagine Cup 2012, salah satu kompetisi terbesar di dunia untuk mahasiswa di bidang teknologi, telah diselenggarakan beberapa waktu lalu. Nah, untuk di Indonesia, telah terpilih 10 finalis untuk kategori Software Design yang nantinya akan diboyong ke Australia untuk kompetisi finalnya dan ditentukan siapa pemenangnya.

  • Nokia dan Microsoft Selenggarakan Lumia Windows Phone Developer Day di Depok

    Nokia dan Microsoft Selenggarakan Lumia Windows Phone Developer Day di Depok

    Nokia dan Microsoft sepertinya sedang gencar mengadakan acara-acara seputar Windows Phone untuk para pengembang aplikasi di Indonesia. Setelah sebelumnya mereka pernah mengadakan The Amazing Nokia Lumia Developer Day di Bandung, kini mereka menyelenggarakan Lumia Windows Phone Developer Day di Depok.

  • Rekap The Amazing Nokia Lumia Developer Day di Bandung

    Rekap The Amazing Nokia Lumia Developer Day di Bandung

    Hari sabtu dan minggu kemarin saya mengikuti acara yang sangat menarik bagi para pengembang aplikasi mobile, The Amazing Nokia Lumia Developer Day. Bertempat di Graha Manggala Siliwangi Bandung, para pengembang aplikasi mobile mengembangkan aplikasi untuk platform Windows Phone 7 non stop selama 24 jam dari tanggal 4 Februari 2012 hingga 5 Februari 2012.

  • Nokia Lumia Developer Day – Ambisi Microsoft Untuk Memecahkan Rekor MURI

    Nokia Lumia Developer Day – Ambisi Microsoft Untuk Memecahkan Rekor MURI

    Setelah sebelumnya Nokia mengumumkan kompetisi terbaru mereka, kini Microsoft mengumumkan acara Nokia Lumia Developer Day. Di acara ini Microsoft berambisi untuk mengumpulkan 800 pengembang aplikasi untuk mengembangkan aplikasi Windows Phone selama 24 jam. Selain itu Microsoft juga berambisi untuk memecahkan rekor MURI dengan mengumpulkan segitu banyak pengembang aplikasi.

  • BlueStacks : Menjalankan Android di Windows 8

    BlueStacks : Menjalankan Android di Windows 8

    Android nampaknya akan bisa dijalankan di berbagai platform di tahun 2012. BlueStacks telah mengkonfirmasi bahwa di tahun 2012 ini, mereka akan membuat app player di OS windows 8. Windows 8 sendiri santer akan digunakan tidak hanya di PC saja, tetapi juga akan masuk ke ranah mobile, mulai dari smartphone hingga tablet.

  • Windows Phone Marketplace Telah Mempunyai 40.000 Aplikasi

    Windows Phone Marketplace Telah Mempunyai 40.000 Aplikasi

    Windows Phone Marketplace dikabarkan kini telah mempunyai sekitar 40.000 aplikasi yang tersedia. Namun melihat jumlah pengguna handphone berbasis Windows Phone Marketplace belum banyak saat ini, jumlah aplikasi saat ini setidaknya sudah cukup membuat para pengguna handphone berbasis Windows Phone dapat menikmati berbagai macam konten di handphone mereka.

  • Microsoft Surface 2.0 : Tablet Unik Ukuran Besar Yang Interaktif

    Microsoft Surface 2.0 : Tablet Unik Ukuran Besar Yang Interaktif

    Microsoft Surface 2.0, sebenarnya bisa dibilang sebuah tablet. Hanya saja produk keluaran Microsoft yang bekerja sama dengan Samsung ini memiliki ukuran yang tidak sama dengan tablet lainnya. Yap… ukuran yang dimiliki adalah sebesar meja untuk minum kopi. Bersama dengan Samsung Surface 2.0 sudah siap masuk ke tahap pre-order di pasaran dengan kode model “SUR40”. Produk…