-
Smartphone : Gadget yang Semakin Menyentuh Emosi Penggunanya?
Handphone sekarang ini dianggap sebagai benda penting yang harus dimiliki atau dibawa kemanapun si pengguna pergi. Jika sebelumnya sebagian besar digunakan hanya untuk tujuan komunikasi semata (telepon dan SMS) , handphone saat ini telah lebih memiliki banyak kegunaan daripada hanya sekedar 2 hal tersebut. Apalagi ditambah dengan kemuculan smartphone. Smartphone bisa digambarkan sebagai gadget multimedia…
-
Pengaruh Ukuran Layar Terhadap Akses Konten Pengguna
Rata – rata hampir semua orang paling tidak memiliki satu perangkat mobile. Entah itu dalam bentuk notebook, smartphone, portable media player, smartphone, ataupun tablet. Smartphone dan tablet bisa dibilang menjadi primadonanya. Entah karena alasan untuk sarana hiburan ataupun untuk meningkatkan produktivitas kerja. Banyak juga bermunculan produk produk dengan tipe dan ukuran layar yang berbeda jenis…