-
Infografis : Laju Perkembangan Keuntungan di iOS dan Android
Beberapa hari lalu saya membahas mengenai daftar top grossing apps di Apple App Store, yang intinya dapat menggambarkan seberapa besar sebuah aplikasi menghasilkan keuntungan bagi si pembuatnya. Kali ini saya akan membahas hal yang tidak jauh berbeda yaitu mengenai perkembangan laju keuntungan yang dapat dihasilkan dari sebuah platform saat ini. Data yang saya ambil kali…
-
Mengulik Daftar Top Grossing di Apple App Store
Membuat sebuah aplikasi bisa mucul di top free chart Apple App Store di Indonesia adalah hal yang membanggakan memang. Bayangkan aplikasi yang dibuat dibayar dengan banyaknya jumlah download yang begitu besar, pastinya akan sangat memuaskan. Tapi sebenarnya membuat sebuah aplikasi dan bisa berada di top grossing Apple App store lah yang bisa membuat pengembang aplikasi…
-
Meraup Untung Dengan Membuat “Theme” di Handphone
Sering kali saya ditanya oleh para mahasiswa di jurusan teknologi informasi dengan pertanyaan seperti “Saya gak jago ngoding tapi pengen sukses di dunia IT” atau “Saya mau coba sukses bikin produk di handphone tapi bikin aplikasi mobile agak susah buat saya, alternatifnya apa”. Nah… kabar bagus untuk yang memiliki kasus yang sama, untuk terjun di…
-
Infografis : Aktifitas Data Pengguna Internet Dalam 1 Menit
Kebutuhan akses data berkembang dengan cepatnya hanya dalam 1 dasawarsa. Pengguna Internet dalam 2 tahun terkahir ini berkembang sebanyak lebih dari 7%. Secara hitungan kasar, pengguna Internet di seluruh dunia (baik melalui desktop / mobile) telah mencapai lebih dari 2,1 milyar pengguna. Bisa dibayangkan berapa banyak data yang dihasilkan dan dinikmati secara bersamaan dalam 1…
-
Berhati-Hati Dengan Angka
“Game A telah berhasil menghasilkan jutaan dolar”, “Website B memiliki jutaan anggota”, “Handphone C penggunanya sudah ratusan juta” pasti adalah kalimat-kalimat yang sering pembaca lihat atau dengar jika sering membaca artikel-artikel atau mengikuti acara seputar dunia teknologi informasi. Kalimat-kalimat yang fokus terhadap angka seperti itu tentu akan memotivasi sebagian pengembang aplikasi atau pengusaha di bidang…
-
3 Poin Penting dalam Mengoptimalkan Produk Aplikasi Mobile
Industri mobile telah menjadi industri yang hangat di Indonesia maupun di dunia. Mulai banyak perusahaan, operator telekomunikasi, startup hinga developer independent meramaikan industri ini. Banyak yang gagal, dan tidak sedikit juga yang sukses. Banyak yang hanya menciptakan aplikasi mobile dengan tidak memikirkan kelanjutan setelah post production. Masih banyak juga yang hanya sekedar membuat dan menyelesaikan…
-
Potensi Teknologi Augmented Reality Bagi Pengembang Aplikasi di Indonesia
Belakangan ini topik seputar Augmented Reality kembali sering mencuat di acara-acara seputar teknologi informasi di Indonesia. Augmented Reality sendiri sebetulnya adalah sebuah teknologi yang membuat kita dapat menyatukan antara dunia nyata dengan dunia digital, contoh terbaru dalam pengimplementasiannya adalah Google Project Glass.
-
Toko Aplikasi Alternatif Platform Android
Beberapa waktu yang lalu saya sempat membahas mengenai toko aplikasi multi platform. Toko aplikasi tersebut bisa menjadi alternatif atau bahkan alat untuk optimalisasi banyaknya jumlah download sebuah aplikasi mobile. Artikel kali ini juga akan membahas sesuatu yang tidak jauh berbeda. Kali ini saya akan membuat daftar toko aplikasi alternatif yang berada di platform Android.
-
Kanal Distribusi Aplikasi Mobile Lewat Toko Aplikasi Multi Platform
Kanal distribusi penjualan aplikasi mobile yang paling besar saat ini adalah melalui toko aplikasi. Sayangnya kebanyakan toko aplikasi yang ada saat ini dimiliki oleh satu perusahaan tertentu sehingga kanal distribusi ini menjadi terlalu penuh dengan aplikasi. Kadang hal ini juga menimbulkan ketergantungan para pengembang terhadap sebuah platform mobile. Oleh karena itu tidak ada salahnya mencoba…