Category: Berita

  • Statistik Distribusi Platform Android – Maret 2012

    Statistik Distribusi Platform Android – Maret 2012

    Kemarin Google telah merilis data terbaru mereka tentang distribusi platform Android saat ini. Dari data tersebut yang paling mencolok adalah sistem operasi Android versi Gingerbread kini telah digunakan di 62% dari semua handphone berbasis Android yang ada sedangkan sistem operasi Android teranyar, Ice Cream Sandwich hanya digunakan di 1,6% dari semua handphone berbasis Android yang…

  • Total Pengiriman Produk Smartphone Melampaui Produk PC di Sepanjang 2011

    Total Pengiriman Produk Smartphone Melampaui Produk PC di Sepanjang 2011

    Permintaan terhadap produk smartphone di dunia nampaknya semakin tinggi. Hal ini terbukti dari angka total pengiriman vendor global smartphone di tahun 2011 yang mencapai 487.7 juta (data dari Canalys). Angka yang cukup besar ini didukung dengan jumlah pengiriman yang sangat besar di quater ke 4 tahun lalu dengan total 158.8 juta smartphone. Angka angka tersbut…

  • BBDevID Challenge 2012 – Kompetisi Pembuatan Aplikasi PlayBook dari RIM dan BBDevID

    BBDevID Challenge 2012 – Kompetisi Pembuatan Aplikasi PlayBook dari RIM dan BBDevID

    Setelah sebelumnya kita dibanjiri dengan kompetisi pengembangan aplikasi dari Nokia, kini para pengembang aplikasi di Indonesia disuguhi oleh kompetisi pengembangan aplikasi dari RIM yaitu BBDevID Challenge 2012. Kompetisi BBDevID Challenge 2012 ini terselenggara berkat kerja sama komunitas BlackBerry Developer Indonesia (BBDevID) dengan perusahaan pembuat BlackBerry, Research in Motion (RIM).

  • GeekFest – Merayakan Para “Rock Star” Industri Kreatif

    GeekFest – Merayakan Para “Rock Star” Industri Kreatif

    Hari Kamis kemarin, komunitas Fowab (Forum Web Anak Bandung) dan Kibar Kreasi mengadakan konferensi pers di SAE Institute, fX Senayan, Jakarta untuk mengumumkan festival GeekFest. GeekFest adalah sebuah festival yang mengkolaborasikan musik, film, game, dan multimedia ke dalam sebuah wadah teknologi dengan mengusung tagline “Celebrate the New Rock Stars!”. Acaranya akan diadakan pada tanggal 31…

  • Rekap The Nokia Asha Developer Day with DepokMobi | Coding 24 Hours

    Rekap The Nokia Asha Developer Day with DepokMobi | Coding 24 Hours

    Pada tanggal 25 dan 26 Februari 20120 kemarin, tepatnya di Wisma Makara Universitas Indonesia Depok, puluhan para kesatria pengembang aplikasi di Depok berkumpul di acara “The Nokia Asha Developer Day with DepokMobi | Coding 24 Hours”. Acara yang diselenggarakan oleh Nokia Indonesia dan berkolaborasi dengan komunitas DepokMobi ini mengundang para pengembang aplikasi mobile untuk memacu…

  • Ekspansi Bisnis Twitter pada Aplikasi Mobile

    Ekspansi Bisnis Twitter pada Aplikasi Mobile

    Nampaknya Twitter mulai berekspansi dan memfokuskan diri pada aplikasi mobile. Hal ini didasarkan pada rilis pers di blog mereka. Twitter menyatakan akan menambahkan fitur pada aplikasi mobile mereka di berbagai platform seperti iPhone, Android, maupun mobile web-nya (m.twitter.com). Fitur tersebut adalah Promoted Trends dan Promoted Tweets.

  • RIM Mulai Menginisiasikan BlackBerry Casual Meetup di Beberapa Kota di Indonesia

    RIM Mulai Menginisiasikan BlackBerry Casual Meetup di Beberapa Kota di Indonesia

    Sebelumnya saya pernah beberapa kali menulis tentang rencana RIM yang akan mengadakan casual meetup di Indonesia. Nah… kini akhirnya RIM dalam waktu dekat akan melaksanakan casual meetup di beberapa kota di Indonesia, yaitu Bandung (3 Maret 2012), Malang (10 Maret 2012), Yogyakarta (17 Maret 2012), Jakarta (24 Maret 2012) dan Bali (7 April 2012).

  • GSMA Umumkan Daftar Pemenang Global Mobile Awards ke 17

    GSMA Umumkan Daftar Pemenang Global Mobile Awards ke 17

    Perkembangan teknologi, industri beserta konten mobile di tahun lalu hingga tahun ini menuai banyak inovasi baru dan produk-produk yang sangat dekat dengan si pengguna. Hal ini membuat acara Mobile World Congress 2012 semakin menarik perhatian masyarakat dunia, baik yang ingin melihat produk yang akan datang atau sekedar menganalisa peta kekuatan industri ini di tahun 2012.…

  • Tim Konsep dari Indonesia Menangkan Kompetisi Nokia Create for Millions Kategori “Access to Knowledge”

    Tim Konsep dari Indonesia Menangkan Kompetisi Nokia Create for Millions Kategori “Access to Knowledge”

    Baru-baru ini di Mobile World Congress 2012 di Barcelona, Nokia akhirnya mengumumkan siapa para pemenang kompetisi Nokia “Create for Millions” yang ditargetkan untuk platform S40. Nah, yang membanggakannya adalah pemenang kompetisi tersebut di kategori “Access to Knowledge” adalah dari Indonesia yaitu tim Konsep dengan aplikasi Baby Write Number. Tim Konsep berhak untuk membawa pulang hadiah…

  • Android Telah Mencapai 850.000 Aktivasi Setiap Harinya

    Android Telah Mencapai 850.000 Aktivasi Setiap Harinya

    Google memang sangat lihai membentuk ekosistem bagi para pengembang aplikasinya. Pernyataan tersebut tidak berlebihan, kita lihat saja di Android Market. Dengan dukungan yang sangat baik ke para pengembangnya, Google dapat mengoleksi banyak aplikasi di sana dan memperoleh pangsa pasar yang semakin meluas. Bahkan, menurut Google Mobile Blog, blog resmi dari tim mobile Google, menyatakan bahwa…