-
Review Sony Xperia Z1 – Smartphone Android Berkamera 20 Megapiksel
Xperia Z1, ponsel anti air teranyar dari Sony sudah dirilis di Indonesia dengan harga yang cukup tinggi. Ponsel ini setelah saya coba memangnya kualitasnya memuaskan sesuai dengan harga.
-
Nexus 5 – Smartphone dengan Sistem Operasi Android Kitkat Pertama Resmi Diluncurkan
Sebagian besar pembaca pastinya telah mengenal ponsel pintar official dari Google dan LG, yaitu Nexus 4. Berita menariknya, baru-baru ini di San Fransisco Google meluncurkan versi terbarunya yang bernama Google Nexus 5
-
Samsung Galaxy Round – Smartphone dengan Bentuk yang Tak Lazim
Samsung Galaxy Round ini mempunyai layar yang tak lazim dengan berbentuk lengkung. Dipersenjatai dengan spesifikasi tinggi, ponsel pintar ini dibanderol dengan harga yang sepadan.
-
Oppo N1 – Ponsel Android dengan Kamera yang Dapat Diputar
Oppo kini telah merilis ponsel terbaru mereka yang bisa dibilang cukup unik, Oppo N1. Oppo N1 adalah ponsel berbasis Android berukuran besar (phablet) yang memiliki beberapa fitur unik yang menjadi pembeda dibandingkan dengan ponsel-ponsel lainnya.
-
5 Tablet Android Murah dan Unik
Dulu sebelum ada gadget-gadget canggih seperti sekarang, orang membeli satu gadget untuk satu fungsi. Kini, satu gadget dapat memiliki beragam fungsi seperti untuk bermain, bekerja, dan lain-lain. Salah satu gadget tersebut adalah tablet.
-
ZTE Blade III – Smartphone Android Murah Dengan Performa Tinggi
Smartphone berbasis Android memang sedang semakin populer di dunia dan mampu bersaing dengan smartphone lain seperti iPhone, Blackberry maupun Nokia Lumia. Beberapa hal yang membuat Android digemari adalahharga smartphone-nya yang kebanyakan lumayan terjangkau dan aplikasi yang terdapat di Google Play pun banyak yang bagus tapi gratis. Mulai dari samsung, Sony, HTC, Asus, Acer bahkan ZTE…
-
ZTE Grand X IN: Smartphone Berprosesor Intel Dari ZTE
Pada ajang IFA 2012 yang masih berlangsung hingga saat ini, banyak sekali vendor smartphone yang memperkenalkan produk terbaru mulai dari Samsung, Acer, Lenovo, hingga ZTE. Apabila saat ini banyak smartphone yang telah menggunakan prosesor Qualcomm Snapdragon S4 dan Nvidia Tegra, ZTE tampil beda dengan mengusung prosesor Intel di smartphone terbarunya, ZTE Grand X IN.