-
Aplikasi 21 Cineplex di Windows Phone Sajikan Informasi Film Resmi dari 21 Cineplex
Bagi yang suka ke bioskop untuk menonton film pasti sudah tidak asing dengan 21 Cineplex, salah satu jaringan bioskop terbesar di Indonesia. Kini, jaringan bioskop tersebut memiliki aplikasi untuk membantu para penggemar film dalam mencari informasi seputar film.
-
Komunitas Gamelan adakan Acara Membuat Game selama 48 Jam: Jogja Game Jam
Membuat aplikasi atau game selama 24 jam non-stop mungkin sudah biasa, kalau 48 jam non-stop? Nah, bagi para pengembang game yang tertantang untuk membuat game selama 48 jam, di Jogjakarta ada acara menarik untuk ini yaitu Jogja Game Jam (JGJ48).
-
Compfest 2013 Adakan Seminar “Creative Technopreneurship Towards Globalization”
Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia kini kembali mengadakan acara rutin tahunan mereka di bidang teknologi informasi, Computer Festival 2013 (Compfest 2013). Pada acara CompFest 2013 terdapat seminar dan kompetisi yang dapat dinikmati oleh para penggiat TI.
-
Nokia Tantang para Pengembang Aplikasi di Program DVLUP
Nokia baru saja mengumumkan program terbarunya untuk para pengembang aplikasi yang saat ini resmi tersedia di 6 negara dan Indonesia termasuk salah satunya yaitu program DVLUP (Developer Level Up)
-
Perbandingan Penggunaan Data pada Aplikasi yang Ada di Ponsel
Berbicara tentang dunia ponsel jaman dahulu akan sangat jauh berbeda apabila kita bandingkan dengan ponsel jaman sekarang. Satu hal yang sudah pasti sangat berbeda selain dari sisi antarmuka pengguna adalah tentang penggunaan internet.
-
Startup Asia Jakarta 2013 Adakan Road Trip Keliling Indonesia
Setelah pengumuman tentang Startup Asia Jakarta 2013 yang akan diadakan pada bulan November. Kini ada kabar gembira selanjutnya, Tech in Asia mengundang para penggiat IT di setiap kota untuk bergabung bersama dalam rangkaian ‘7 Cities Road Trip’
-
Cooking Java Express – Game Tentang Ekspansi Seorang Pengusaha Kuliner
Game buatan Aksara Studio ini mungkin akan mengingatkan kuliner di kampung halaman. Namun, tetap dibutuhkan kecepatan dan ketepatan untuk menyelesaikan tantangan yang ada di dalamnya.
-
Berbagi Informasi Cuaca MelaluI Foto dengan Aplikasi SpotShot
Memberikan keterangan cuaca pada sebuah foto dan diserbarkan di jejaring sosial kini sudah menjadi tren. Salah satu pengembang aplikasi lokal tidak ketinggalan untuk membuat aplikasi dengan tren ini, yaitu aplikasi SpotShot
-
Indonesia, Mari Dukung Aplikasi IndonesiAR di Kompetisi BlackBerry Dream App Factory!
BlackBerry mengadakan sebuah kompetisi yang berjudul Dream App Factory dan dimulai pada tanggal 30 Juli 2013 hingga 27 September 2013. Perwakilan dari Indonesia membuat aplikasi IndonesiAR di kompetisinya.
-
5 Tablet Android Murah dan Unik
Dulu sebelum ada gadget-gadget canggih seperti sekarang, orang membeli satu gadget untuk satu fungsi. Kini, satu gadget dapat memiliki beragam fungsi seperti untuk bermain, bekerja, dan lain-lain. Salah satu gadget tersebut adalah tablet.