-
Xperia Z – Smartphone Android Kelas Atas dan Tahan Air dari Sony Segera Diluncurkan di Indonesia
Jika beberapa waktu lalu telah dibahas Nexus 4 besutan LG dan Google yang telah mengambil hati banyak pengguna ponsel di dunia, kini Sony tidak ketinggalan untuk merilis ponsel berbasis teranyar dari mereka, Sony Xperia Z. Pada hari Selasa tanggal 15 Januari 2013 kemarin, Sony di Singapura memperkenalkan Xperia Z ke regional Asia dan menonjolkan fitur-fitur…
-
Besok, RIM Selenggarakan Android Port-a-thon Clinic di Jakarta
Menjelang peluncuran BlackBerry 10 di bulan Januari ini, RIM sepertinya semakin agresif untuk mengajak para pengembang aplikasi Android untuk mengkonversikan aplikasi Android ke BlackBerry 10. Dikarenakan sudah disediakan perangkat pembantu oleh RIM untuk mengkonversikan aplikasi Android ke BlackBerry 10, pengembang aplikasi Android dapat dengan mudah membuat aplikasi BlackBerry 10.
-
Nexus 4 – Smartphone Kelas Atas Berbasis Android dari Google dan LG Segera Diluncurkan di Indonesia
Setelah sebelumnya Google bekerja sama dengan HTC dan Samsung untuk membuat ponsel bermerek Nexus, kini Google memilih LG untuk memproduksi ponsel Nexus terbaru yaitu Nexus 4. Yang cukup menarik dari Nexus 4 adalah ponsel ini menawarkan spesifikasi hardware yang tinggi di kelasnya dan dijual dengan harga yang lebih murah dibanding dengan ponsel lain di kelasnya.
-
Komunitas JakMob Selenggarakan Pelatihan Pemrograman Android di Jakarta
Komunitas-komunitas pengembang aplikasi mobile di tanah air kini mulai banyak bermunculan dan tentunya dengan adanya komunitas pengembang aplikasi mobile akan dapat memberikan banyak manfaat bagi para anggota komuntiasnya. Salah satu komunitas pengembang aplikasi mobile tersebut di Indonesia adalah komunitas JakMob yang berbasis di Jakarta.
-
Prediksi 2013: iOS, Android, dan Windows 8 Menguasai Pasar Tablet, BlackBerry Playbook Tersingkir
Menjelang akhir tahun 2012 dan tahun baru 2013, saya ingin berbagi prediksi saya tentang apa yang akan terjadi di tahun 2013 terutama seputar industri mobile. Pertama yang akan saya bahas adalah tentang tablet. Di tahun 2012 ini, pemain besar yang ada saat ini adalah iOS dan Android, lalu bagaimana dengan di tahun 2013 nanti?
-
ARCHOS GamePad – Tablet Berbasis Android Pertama yang Dikhususkan Untuk Gamer
Bagi sebagian orang yang menggunakan gadget berbasis Android untuk memainkan game mungkin ingin memainkan game di Android-nya tidak hanya dengan menyentuh layar tetapi juga menggunakan tombol seperti yang umum ditemukan pada PlayStation Portabel ataupun Gameboy. Keinginan itu pun kini telah diwujudkan oleh ARCHOS yang baru-baru ini meluncurkan Arcos GamePad.
-
Tablet Berbasis Android Semakin Menjangkau Kalangan Menengah ke Bawah di Indonesia
Beberapa bulan belakangan ini, saya semakin sering melihat orang-orang menggunakan tablet di berbagai tempat mulai dari gerbong kereta, angkot, hingga di rumah. Jenis penggunanya pun saya lihat bermacam-macam, ada yang PNS, ibu rumah tangga, anak kecil, karyawan swasta, dan lain-lain. Hal ini menarik karena jika tahun lalu kata “tablet” atau “iPad” masih awam di pikiran…
-
Countastic – Aplikasi Game Interaktif Mendidik Garapan Lokal yang Diterbitkan Oleh Square Enix
Mungkin biasanya bagi sebagian orang dalam melakukan hitung-menghitung terasa membosankan dan kadang sulit. Namun, apa jadinya kalau soal hitung-menghitung ini dikemas dalam sebuah aplikasi berbentuk game yang menyenangkan dan interaktif ? Selain pengguna akan terhibur, pastinya akan tertantang melewati level dan jalannya permainan.
-
Aplikasi Android “Tiket Kereta Api” – Membeli Tiket Kereta Melalui Ponsel
Mungkin pembaca pernah mengalami kesulitan saat akan membeli tiket kereta api di momen lebaran maupun liburan. Dulu membeli tiket harus pergi ke toko penyedia jasa penjualan tiket, memesan lewat komputer yang kadang menyusahkan, atau mendatangi langsung stasiun kereta api. Kini telah muncul aplikasi Android “Tiket Kereta Api” untuk pembelian tiket kereta api dan juga bisa…
-
Angry Birds Star Wars – Game Gabungan Film Legendaris Star Wars Dengan Angry Birds
Bagi pembaca yang menggemari seri game Angry Birds ataupun film legendaris Star Wars tentunya tidak boleh melewatkan game terbaru dari Rovio yang satu ini, Angry Birds Star Wars. Pada tanggal 8 November 2012 Rovio bekerjasama dengan LucasArts meluncurkan game tersebut.