Tag: blackberry

  • Blackberry Messenger Akhirnya Resmi Berlabuh di Android dan iPhone

    Blackberry Messenger Akhirnya Resmi Berlabuh di Android dan iPhone

    Pada tanggal 19 September 2013 di Jakarta, Blackberry secara resmi melakukan launching mengenai Blackberry Messenger (BBM) untuk di platform Android dan iOS. Dalam acara itu dijelaskan bahwa BBM akan bisa diunduh secara gratis di Android dengan versi 4.0 Ice Cream Sandwich ke atas.

  • Indonesia, Mari Dukung Aplikasi IndonesiAR di Kompetisi BlackBerry Dream App Factory!

    Indonesia, Mari Dukung Aplikasi IndonesiAR di Kompetisi BlackBerry Dream App Factory!

    BlackBerry mengadakan sebuah kompetisi yang berjudul Dream App Factory dan dimulai pada tanggal 30 Juli 2013 hingga 27 September 2013. Perwakilan dari Indonesia membuat aplikasi IndonesiAR di kompetisinya.

  • BlackBerry Jam Asia 2013 – Ajang Bertemunya Para Developer BlackBerry Kembali Digelar

    BlackBerry Jam Asia 2013 – Ajang Bertemunya Para Developer BlackBerry Kembali Digelar

    Setelah tahun 2012 lalu BlackBerry mengadakan BlackBerry Jam Asia 2012 di Bangkok, kini BlackBerry kembali menyelenggarakan BlackBerry Jam Asia 2013 yang direncanakan akan berlangsung pada tanggal 26 – 27 September 2013 di Hong Kong. Di acara BlackBerry Jam Asia 2013 ini akan menampilkan presentasi dari para ahli terkemuka, networking antara pengembang aplikasi dengan para staf…

  • BlackBerry Q5 – Ponsel BlackBerry 10 dengan Harga Menengah

    Beberapa waktu lalu Blackberry telah melakukan inovasinya meluncurkan ponsel dengan sistem operasinya Blackberry 10 yang sempat membuat pengguna ponsel di Indonesia ingin mencoba menggunakannya. Ponsel bersistem operasi Blackberry 10 itu sendiri adalah Blackberry Z10 dan Q10. Tentu saja fiturnya ingin mencoba bersaing dengan ponsel bersistem operasi Android, iOS dan Windows Phone. Namun ternyata harga yang…

  • Besok, RIM Selenggarakan Android Port-a-thon Clinic di Jakarta

    Besok, RIM Selenggarakan Android Port-a-thon Clinic di Jakarta

    Menjelang peluncuran BlackBerry 10 di bulan Januari ini, RIM sepertinya semakin agresif untuk mengajak para pengembang aplikasi Android untuk mengkonversikan aplikasi Android ke BlackBerry 10. Dikarenakan sudah disediakan perangkat pembantu oleh RIM untuk mengkonversikan aplikasi Android ke BlackBerry 10, pengembang aplikasi Android dapat dengan mudah membuat aplikasi BlackBerry 10.

  • RIM Segera Selenggarakan Hackathon 40 Jam di Indonesia, BlackBerry JamHack 2012

    RIM Segera Selenggarakan Hackathon 40 Jam di Indonesia, BlackBerry JamHack 2012

    Belakangan ini di Indonesia sering diadakan acara membuat aplikasi selama kurang lebih 1 hari non-stop seperti HackNation, Hackathon | Startup Asia Bandung, dan Sparxup Hackathon. Nah, RIM juga tidak ketinggalan akan mengadakan hal yang serupa namun untuk rentang waktu selama 40 jam, yaitu BlackBerry JamHack 2012.

  • 12 Mahasiswa ITB Raih BlackBerry Research Scholarship dari RIM

    12 Mahasiswa ITB Raih BlackBerry Research Scholarship dari RIM

    RIM, pencipta Blackberry yang terkenal dengan BlackBerry Messenger-nya itu, kini semakin agresif mencari pengembang aplikasi dari Indonesia untuk mengembangkan aplikasi pada Blackberry versi terbarunya. Banyak yang telah mereka lakukan di Indonesia bagi pengembang aplikasi, mulai dari mengadakan acara workshop, seminar bahkan coding bareng. Salah satu program terbaru dari RIM untuk pengembang aplikasi adalah BlackBerry Research…

  • BlackBerry 10 Mini Jam Akan Segera Diselenggarakan di Berbagai Kota di Indonesia

    BlackBerry 10 Mini Jam Akan Segera Diselenggarakan di Berbagai Kota di Indonesia

    Beberapa waktu lalu, telah diselenggarakan BlackBerry 10 Jam di Jakarta. Kini setelah BlackBerry 10 jam diselenggarakan secara nasional di Indonesia, akan diselenggarakan juga BlackBerry 10 Mini Jam di berbagai kota di Indonesia sebagai lanjutannya. Beberapa kota yang akan disambangi oleh BlackBerry 10 Mini Jam adalah Yogyakarta, Semarang, Malang, Bandung, Denpasar, dan Jakarta.

  • BlackBerry 10 Jam Telah Diselenggarakan RIM di Jakarta

    BlackBerry 10 Jam Telah Diselenggarakan RIM di Jakarta

    BlackBerry 10 Jam, sebuah ajang untuk para pengembang aplikasi BlackBerry dari RIM di berbagai belahan dunia pada hari selasa kemarin telah diselenggarakan di Jakarta. Saya sendiri sempat mengikuti acaranya untuk melihat apa yang kali ini akan RIM bawakan untuk para pengembang aplikasi. Sepantauan saya, banyak pengembang aplikasi dari berbagai daerah di Indonesia mengikuti acara ini…

  • BlackBerry Masih Menunjukkan Potensi yang Besar Untuk Para Pengembang Aplikasi

    BlackBerry Masih Menunjukkan Potensi yang Besar Untuk Para Pengembang Aplikasi

    VisionMobile merilis data yang menarik tentang platform mobile apa yang paling besar menghasilkan rata-rata pendapatan untuk para pengembang aplikasi. Dari banyak platform mobile yang ada, BlackBerry ternyata untuk saat ini menunjukkan potensi yang besar untuk para pengembang aplikasi dengan rata-rata pendapatan per bulan dari 1 aplikasi sebesar $3.853.