Tag: blackberry

  • Perkembangan RIM di Akhir Tahun 2010

    Baru-baru ini Research in Motion (RIM), perusahaan pengembang smartphone BlackBerry, mengeluarkan laporan tengah tahun ketiga (Q3) mereka

  • BlackBerry World Conference – Tonggak Ekspansi RIM ke Non Enterprise

    Beberapa hari yang lalu RIM mengumumkan bahwa RIM mengubah nama konferensi tahunan mereka, Wireless Enterprise Symposium (WES), menjadi BlackBerry World Conference. BlackBerry World Conference adalah sebuah konferensi yang fokus pada memberikan berita-berita dan informasi-informasi terbaru seputar BlackBerry.

  • Apakah Kita Ter-“Giring” Smartphone?

    Apakah Kita Ter-“Giring” Smartphone?

    Jika anda pembeli smartphone atau pencari smartphone (untuk dibeli), pasti anda akan menemukan jumlah varian yang semakin banyak (dari segi kuantitas) akhir-akhir ini. Setidaknya anda akan menemukan 40-an jenis smartphone yang beredar di pasar, ditambah juga 6 varian OS mobile.

  • Calling All Mobile Developers!!! BlackBerry Developer Conference Asia 2011 di Bali Sebentar Lagi

    Calling All Mobile Developers!!! BlackBerry Developer Conference Asia 2011 di Bali Sebentar Lagi

    Para pengembang aplikasi mobile, apalagi pengembang aplikasi untuk handset BlackBerry pasti sudah menunggu-menunggu acara ini, yak…. BlackBerry Developer Conference Asia 2011. Acaranya akan dilaksanakan pada tanggal 13-14 Januari 2011 di Bali International Convention Centre.

  • UberTwitter Sekarang Tersedia Untuk si iPhone

    UberTwitter Sekarang Tersedia Untuk si iPhone

    Aplikasi twitter client yang sangat popular di handset blackberry, UberTwitter, saat ini sudah tersedia versi iPhone nya. Yap, akhirnya UberTwitter yang sangat identik dengan BlackBerry sudah mulai melebarkan sayapnya ke iPhone. Sepertinya mereka sudah mulai merambah pasar iPhone yang memang sedang berkembang menyusul diluncurkannya iPhone 4. Sementara itu mereka juga jeli dengan melihat pasar BlackBerry…

  • Love Indonesia Menang di BlackBerry Partners Fund Developer Challenge

    Akhirnya setelah penjurian yang panjang dari sekitar 400 aplikasi Blackberry, Love Indonesia, Poynt, Vlingo Plus – Voice App, dan UbiNav EU secara resmi dinobatkan sebagai pemenang regional di wilayahnya masing-masing pada ajang tahunan BlackBerry Partners Fund “Super Apps” Developer Challenge yang ketiga.

  • Setelah 6 Tahun, RIM Akhirnya Buka Kantor di Indonesia

    Siapa yang tidak tahu Blackberry di Indonesia ini? Handset smartphone yang satu ini sangat terkenal sekali di negara kita tercinta ini, khususnya aplikasi chat mereka yaitu BlackBerry Messenger yang penggunaannya sudah menjadi wabah dan life style tersendiri di Indonesia. Meskipun Blackberry sangat terkenal di Indonesia ini, tapi tidak sedikit pengguna Blackberry yang tidak mengetahui apa…

  • Perang Platform Smartphone: “The 3 Titans” Apple – Google – RIM

    Sudah sejak dulu saya ingin menulis artikel tentang ini, persaingan ketat antara 6 pengembang platform smartphone ini: Apple, Google, RIM, Microsoft, Symbian, dan HP. Apple dengan iOS-nya yang simple nan elegan dan mudah digunakan oleh para pengguna smartphone, Google dengan Android-nya yang fenomenal dan bergerak dengan sangat cepat, RIM dengan BlackBerry OS-nya yang menarik minat…

  • Aplikasi BlackBerry Gratis Seputar Indonesia di BlackBerry AppWorld

    Berawal dari keisengan di malam hari main-main sama si Blacberry Odyn saya tercinta itu, saya coba coba memasukan keyword “Indonesia” di Blackberry AppWorld, lalu sedikit saya tambahkan sorting berdasarkan rating kemudian ditambahkan filter berdasarkan aplikasi yang free. Nah akhirnya muncul resultnya sebanyak 42 items. Kemudian saya lihat lagi siapa developernya, wah ternyata memang kebanyakan dari…

  • Tips Sederhana Membuat Aplikasi di Si BlackBerry

    Banyak cerita mengenai seseorang atau badan usaha yang menjadi terkenal dan juga meraup untung yang fantastis hanya dari sebuah aplikasi mobile. Gimana ya caranya? Banyak pilihanya sebenarnya, salah satunya dengan buat aplikasi di BlackBery, Android, iPhone ataupun platform lainnya. Tapi yang pasti harus bisa masuk application storenya entah itu gratis ataupun berbayar insyaallah bisa meraup…