-
Inneractive – Layanan Iklan yang Disukai Pengembang Nokia S40 / J2ME
Salah satu layanan iklan yang masih cukup populer digunakan oleh pengembang aplikasi di platform Nokia S40 maupun J2ME adalah Inneractive
-
Inspedio Engine – Game Engine buatan Indonesia Untuk Membuat Game berbasis JAVA ME
Inspedio Engine merupakan sebuah game engine yang akan membantu pengembang aplikasi dalam membuat permainan pada perangkat yang mendukung j2ME seperti Nokia Asha, Nokia S40 dan ponsel low end lainnya.
-
Java ME, Nasibmu Kini…
Jaman-jaman kejayaan Java ME sepertinya sudah berakhir, platform mobile dari Java ini terus kehilangan pamornya. Beberapa tahun lalu Java ME masih menjadi “the talk of the town” di kalangan mobile developer, tapi sekarang Java ME hanya sayup-sayup terdengar. Dan jika nasib Java ME terus terpuruk bukan tidak mungkin Java ME akan masuk liang kubur karena…
-
Model Pengembangan User Interface Di Android
Ketika awal-awal mengembangkan aplikasi di platform Android, saya cukup terkejut dengan alur pengembangannya. Sebagai orang yang sering berkutat di Java ME dulunya, saya mengira bahwa di Android tidaklah jauh beda alur pengembangannya dengan Java ME karena sama-sama berbasis Java. Namun ternyata hal itu adalah salah besar, Java Android != Java ME
-
[Source Code] Menyimpan File ke Handphone Menggunakan JME
* jika anda masih baru dalam pemprograman handphone mungkin ada baiknya anda membaca artikel di link ini terlebih dahulu Pada JME, sebenarnya tidak terlalu sulit untuk menyimpan atau membaca file di handphone karena JME mempunyai FileConnection API untuk mengatur hal tersebut. Namun yang agak membingungkan menurut saya adalah path yang digunakan ketika menyimpan atau membaca…
-
Mencari Tipe Handphone Yang Cocok Untuk Pengembangan Aplikasi Java (JME)
Dulu sering sekali saya bingung untuk mencari tipe handphone apa yang cocok digunakan untuk program JME yang akan saya buat. Pernah beberapa kali saya membeli handphone untuk digunakan dalam pengembangan aplikasi JME namun tidak dapat digunakan akhirnya karena tidak sesuai dengan spesifikasi program yang saya buat.
-
Menggunakan Eclipse Untuk Pengembangan Aplikasi Handphone Berbasis Java ME – Bagian 3 – Deployment
Pada bagian terakhir ini saya akan menjelaskan mengenai deployment. Setelah anda berkutat pada artikel-artikel sebelumnya, sekarang kita akan memulai untuk mempersiapkan aplikasi mobile yang telah kita baut agar dapat dijalankan pada handphone anda.
-
Menggunakan Eclipse Untuk Pengembangan Aplikasi Handphone Berbasis Java ME – Bagian 2 – Pembuatan Aplikasi
Pada bagian ke-2 dari artikel berangkai mengenai tool pengembangan aplikasi mobile berbasis Java ME ini saya akan menjelaskan cara membuat aplikasi mobile pada Eclipse Pulsar. Pada artikel ini saya tidak akan menjelaskan secara mendalam struktur Java ME namun lebih ke penggunaan Eclipse Pulsar. Namun begitu akan saya jelaskan secara umum mengenai aplikasi mobile pada Java…
-
Menggunakan Eclipse Untuk Pengembangan Aplikasi Handphone Berbasis Java ME – Bagian 1 – Instalasi
Setelah berkutat cukup lama dengan Java, saya agak kesulitan menemukan tool IDE untuk membantu saya dalam pengembangan aplikasi mobile berbasis Java ME. Kebanyakan IDE yang saya temukan juga cuma mendukung Java ME versi lama yaitu yang masih menggunakan nama J2ME. Untunglah sekarang saya sudah menemukan IDE yang menurut saya cukup bagus, yaitu Eclipse Pulsar. Pada…