-
Java ME, Nasibmu Kini…
Jaman-jaman kejayaan Java ME sepertinya sudah berakhir, platform mobile dari Java ini terus kehilangan pamornya. Beberapa tahun lalu Java ME masih menjadi “the talk of the town” di kalangan mobile developer, tapi sekarang Java ME hanya sayup-sayup terdengar. Dan jika nasib Java ME terus terpuruk bukan tidak mungkin Java ME akan masuk liang kubur karena…
-
Ovi App Wizard – Upaya Nokia Untuk Menarik Mobile Developer
Punya account Twitter atau Facebook? Atau mungkin sebuah situs web? Atau kombinasi dari ketiganya? Jika demikian, Anda sekarang dapat menjadi pengembang aplikasi mobile dengan memanfaatkan konten-konten yang anda miliki tadi. Berkat adanya layanan baru dari Nokia yang masih beta yaitu Nokia Ovi App Wizard. Anda tidak lagi memerlukan tool lain seperti SDK, keterampilan coding atau…
-
Rekap Kuliah Umum – Perkembangan Dunia Mobile dan Startup Lokal
Hari Jumat sore minggu lalu, saya dan Sanny Gaddafi (Sagad) dari Fupei diminta untuk menjadi pembicara di kuliah umum yang diadakan di CCIT-FTUI. Saya menjelaskan tentang perkembangan dunia mobile dan Sagad menjelaskan mengenai startup lokal. Kuliah umum ini diadakan dalam rangka mengenalkan komunitas startup lokal yang terbentuk beberapa bulan lalu dan seperti apa perkembangan dunia…
-
Google Android – Apakah Akan Menjadi Tren di Indonesia?
Saya beberapa hari lalu kembali melemparkan pertanyaan di Facebook mengenai apakah Android bisa menjadi tren di Indonesia dan apa yang developer mobile lokal bisa lakukan dengan Android di Indonesia. Untuk menjawab pertanyaan tersebut, saya mengundang Batista Harahap dari Media Fusion dan Kristiono Setyadi dari United Coders untuk memberikan pendapat mereka tentang pertanyaan tersebut.