-
Cara Alternatif Menjual Aplikasi Android di Google Play
Hingga sekarang, pengembang aplikasi Android yang berdomisili di Indonesia belum bisa merilis aplikasi berbayar di Google Play. Hal ini tentu membuat pengembang aplikasi Android di Indonesia kesulitan dalam memonetasikan aplikasi Android mereka di Google Play. Untuk menyiasati hal ini, ada salah satu cara yang bisa dicoba untuk pengembang aplikasi Android di Indonesia, yaitu menggunakan sistem…
-
Cara Menjual Aplikasi Mobile
Saya cukup sering ditanya, terutama oleh para pengembang aplikasi mobile baru, tentang bagaimana caranya menjual aplikasi mobile yang telah mereka buat. Saya yakin kebanyakan pengembang aplikasi ketika membuat aplikasi mobile sendiri pasti ingin dijual dan mendapatkan keuntungan dari penjualan aplikasi mobile tersebut. Nah berangkat dari hal tersebut, saya mencoba untuk menjelaskan secara singkat tentang bagaimana…
-
Membuat Aplikasi di Android Tidak Menguntungkan? Itu Dulu…
Menjawab judul artikel ini, mari kita lihat success story dari salah satu aplikasi android. “Paradise Island”, game simulasi resor pantai di Android yang dibuat oleh Game Insight dilaporkan mendapat keuntungan bersih sebesar $640.000 pada bulan Mei 2011 lalu. Angka yang tidak kecil bukan? Rahasia dari besarnya pemasukan game Paradise Island ini adalah dari pembelian barang virtual…