-
Layanan Value Added Service (VAS) Diperkirakan Mulai Terpengaruh Kebijakan Moratorium SMS
Kebijakan moratorium layanan pesan singkat (SMS) premium yang berlaku sejak 18 Oktober 2011 nampaknya mulai memberi pengaruh yang cukup besar bagi operator telekomunikasi. Tercatat penurunan pendapatan Value Added Service (VAS) operator telekomunikasi turun dari kisaran 50% – 90% di kuartal IV 2011.
-
Perkembangan Ring Back Tone di Indonesia (VAS Sejuta Umat)
Nada Sambung Pribadi (NSP) atau biasa dikenal juga dengan istilah Ring Back Tone (RBT) merupakan layanan VAS (Value Added Service) yang cukup digemari masyarakat Indonesia. Layanan ini mulai naik daun di kisaran tahun 2007. Dan, uniknya layanan RBT ini harus dibayar oleh pelanggan telepon selular tanpa bisa didengarkan sendiri dan malah pihak pemanggil yang justru…
-
Perkembangan & Perubahan Pelanggan Selular di Indonesia
Pastinya anda sering melihat banyaknya penjaja kartu SIM card di Indonesia. Mulai di kereta, stasiun, terminal, hingga pusat perbelanjaan. Hal yang yang sangat wajar jika kita melihat kenyataan yang ternyata telah timbul tanda-tanda kejenuhan dari pelanggan layanan operator jika dilihat dari jumlah waktu berbicara di ponsel dan juga jumlah pelanggan.