-
Kreon Mobile Umumkan Jawara dari GemFest 2013
Selain meluncurkan GemStore pada 30 Oktober 2013 lalu, Kreon Mobile juga mengumumkan finalis serta pemenang ajang GemFest 2013. Keenam finalis memperebutkan total hadiah sebesar Rp 50.000.000.
-
Kreon Mobile Tawarkan Developer Game Lokal Memonetasi Aplikasi Android dengan GemStore
Pada tanggal 30 Oktober 2013 di GemScool Arena, Jakarta mengadakan acara GemStore Launching Show memperkenalkan sebuah mobile game platform yan bernama Gemstore.
-
SpeedUp Pad 7.85 – Tablet Android SpeedUp yang Paling Ringan dan Tipis
Bertepatan dengan dibukanya IndoComtech 2013, PT SpeedUp Technology memperkenalkan SpeedUp Pad 7.85, tablet berbasis Android paling tipis dan ringan milik mereka.
-
Membedah Android di Prototype Day #9
Prototype Day #9 akan mengusung tema “Membedah Android”. Selain sebagai ajang pamer prototype hasil karya, acara ini juga menghadirkan pakar dan praktisi di bidangnya.
-
Rekap Jogja Game Session Meetup 2013
Pada tanggal 19 Oktober 2013 telah berlangsung Jogja Game Session Meetup. Meetup yang mengangkat tema “Lets Talk About Past, Present and Future of Games” ini merupakan salah satu bagian dari rangkaian acara JOINTS 2013 (program acara dari HIMAKOM Universitas Gadjah Mada).
-
Nokia Meluncurkan 6 Produk Sekaligus di Nokia World 2013
Nokia baru saja meluncurkan produk terbarunya di acara Nokia World 2013 yang berlangsung Abu Dhabi. Tidak tanggung-tanggung, Nokia meluncurkan 6 produk sekaligus.
-
Pendaftaraan Mobile Games Developer War 5 Resmi Dibuka!
Mobile Games Developer War 5 ini memang ingin mencari developer – developer terbaik di Indonesia ini agar melahirkan sebuah game terbaik. Untuk itu peserta harus membuat sebuah game yang dapat berjalan di platform Windows Phone 7 dan/atau Windows Phone 8.
-
Mailbird – Aplikasi Email Client di Windows yang Minimalis dan Menarik
Untuk pengguna Windows, mungkin merasakan bahwa banyak aplikasi email client di Windows terlalu kompleks dan tampilan antar mukanya kaku. Dari sekian banyak aplikasi email client di Windows yang saya pernah saya coba, ada satu yang sangat menarik, Mailbird.
-
Nokia Indonesia Adakan Program “Dukung Aplikasi Lokal” Untuk Mendorong Promosi Produk Lokal
Perkembangan pengembang aplikasi di Indonesia kini semakin pesat dan sudah banyak yang berhasil di kancah internasional. Ini membuktikan bahwa pengembang aplikasi lokal pun mampu bersaing di level dunia. Salah satu contohnya adalah Solite Studio yang berhasil menjadi juara kedua di Imagine Cup 2013 lalu.
-
UMDC 2013 Tingkatkan Kemampuan Developer Indonesia dalam Menciptakan Aplikasi Windows Phone 8
Bagi pengembang aplikasi di Indonesia, ada kabar menarik seputar dunia pengembangan aplikasi Windows Phone 8 karena komunitas MUGI UIN Syarif Hidayatullah Jakarta bekerjasama dengan HIMTI dan Program Studi Teknik Informatika UIN Jakarta akan mengadakan acara UIN Micro Developing Competition 2013.