-
Android Studio 3.2 Versi Stabil Telah Resmi Diluncurkan
Google secara resmi telah meluncurkan versi stabil dari Android Studio 3.2. Kamu wajib untuk mengunduhnya, karena Google telah meningkatkan dan memberikan lebih dari 20 fitur baru di dalamnya.
-
Pendaftaran Konferensi Tech In Asia Jakarta 2018 Resmi Dibuka
Acara konferensi teknologi terbesar Asia, yakni Tech In Asia, akan segera dimulai. Seperti Tahun-tahun sebelumnya, acara ini pun akan menghadirkan beberapa sesi acara, pameran startup, hingga acara berjejaring.
-
Kirin 980 dengan Dual NPU & Teknologi 7nm, Lebih Pintar dan Cepat
Huawei Indonesia baru saja mengadakan acara bedai Kirin 980 dengan Dual NPU yang pintar. Kira-kira seperti apa ya fitur unggulannya?
-
Kolaborasi Advan dan Harman/Kardon Hadirkan G3 dengan RAM 4 GB & Suara yang Bagus
Hari ini Advan secara resmi meluncurkan smartphone yang berkolaborasi dengan Harman/Kardon, yakni G3. Perangkat yang satu ini mampu menghasilkan suara dengan kualitas bagus. Berapa ya harganya?
-
NusaTalent Hadir Sebagai Jembatan Antara Lulusan Baru dan Perusahaan
Paltform baru bernama NusaTalent hadir sebagai solusi dalam bidang SDM perusahaan. Platform ini bertujuan untuk memudahkan perusahaan mencari pekerja dan juga memudahkan lulusan universitas untuk mendapatkan pekerjaan.
-
Lebih Murah! Xiaomi Mi A2 Lite Resmi Bawa Baterai 4000 mAh dan RAM 4 GB di Indonesia
Wah! Ternyata Mi A2 Lite resmi hadir di Indonesia dengan baterai 4000 mAh dan RAM 4 GB loh. Kira-kira berapa harganya ya?
-
Xiaomi Resmi Rilis Mi A2 dengan RAM 4 GB & Snapdragon 660 di Indonesia
Hari ini Xiaomi secara resmi meluncurkan smartphone Android One terbarunya yang bernama Mi A2 dengan Snapdragon 660 dan RAM 4 GB. Kira-kira berapa harganya ya?
-
Disbudpar Kota Bandung Selenggarakan Bandung Lautan Api Hackathon 2018
Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Bandung tantang developer dan startup dalam ajang Bandung Lautan Api Hackathon 2018. Ajang ini khusus bagi kamu yang ingin menjadi pahlawan ekonomi kreatif di Kota Bandung.
-
Passpod Segera IPO, Digitaraya Siap Jadi Investor Strategis
Banyak investor strategis yang tertarik untuk mendanai Passpod saat perusahaan ini mengumumkan akan melantai di Bursa Efek Indonesia. Salah satunya adalh Digitaraya, perusahaan akselerator buatan Google Launchpad dan Kibar.
-
Facebook Kembali Selenggarakan Bug Bounty Program
Facebook kembali menyelenggarakan program bug bounty untuk mencari kelemahan keamanan dalam platformnya. Ada sedikit perbedaan dengan tahun sebelumnya, kini Facebook juga menyertakan website dan aplikasi pihak ketiga dalam program ini.