-
Moto M Resmi Hadir di Indonesia dengan RAM 4 GB dan Kamera Utama 16 MP
Moto M secara resmi telah hadir di Indonesia. Smartphone ini membawa RAM 4 GB dan prosesor Octa-core loh.
-
Android Kejar Kembali Diselenggarakan di Tahun 2017, Kali Ini di 10 Kota di Indonesia
Indonesia Android Kejar, program dari Google Developers yang mendorong pertumbuhan developer Android di Indonesia, kini akan segera dimulai lagi di tahun 2017 ini.
-
Moto M Segera Dirilis di Indonesia dengan RAM 4 GB
Baru-baru ini Lenovo telah mengumumkan bahwa akan segera membawa Moto M ke Indonesia. Smartphone yang satu ini dilengkapi dengan RAM 4 GB dan kamera utama 16 MP loh.
-
LG G6 Resmi Hadir dengan Snapdragon 821 dan Tahan Air
Pada perlehatan akbar MWC 2017 Barcelona, secara resmi LG meluncurkan smartphone kelas atas terbarunya yang bernama LG G6. Smartphone yang satu ini memiliki desain yang kokoh berbeda dengan LG G5 modular yang ringkih.
-
Xiaomi Resmi Rilis Redmi 4A di Indonesia Cuma Rp 1 Jutaan
Akhirnya Xiaomi membawa Redmi 4A juga ke Indonesia secara resmi dan bisa 4G-LTE. Lalu murahan Redmi 4A atau Redmi 3S yak?
-
Vivo V5 Plus dengan Dual-Camera Selfie 20MP + 8MP Resmi Hadir di Indonesia
Setelah sukses meluncurkan Vivo V5 dengan kamera depan 20 MP, hari ini secara resmi PT. Vivo Mobile Indonesia meluncurkan smartphone terbarunya di Indonesia yang bernama Vivo V5 Plus.
-
Android Wear 2.0 Kini Telah Diluncurkan Bersama 2 Smartwatch Baru dari LG
Setelah sebelumnya Google di akhir tahun lalu mengumumkan akan meluncurkan Android Wear versi 2.0, kini rencana tersebut telah terealisasi. Android Wear 2.0 kemarin telah resmi dirlis bersamaan dengan 2 smartwatch baru dari LG: LG Watch Style dan LG Watch Sport.
-
Review ZenFone 3 Max ZC553KL – Smartphone Android Dengan Baterai Besar
ASUS baru-baru ini meluncurkan ponsel ZenFone terbaru mereka ZenFone 3 Max versi ZC553KL. Beda dengan ponsel ZenFone 3 Max yang dirilis tahun lalu, ZenFone 3 Max ZC553KL menggunakan prosesor Snapdragon 430 dan RAM 3GB.
-
ASUS Luncurkan ZenFone 3 Max ZC553KL, Smartphone Android dengan Baterai Tahan Lama
Hari ini di Jakarta ASUS secara resmi merilis ponsel terbaru dari jajaran ZenFone 3 yaitu ZenFone 3 Max ZC553KL. Ponsel ini dirilis dengan harga Rp. 3.099.000 di Indonesia. Fitur paling mencolok dari ZenFone 3 Max ZC553KL adalah kapasitas baterainya yang besar 4.130 mAh.
-
Samsung Galaxy A (2017) Resmi Hadir Tahan Air dan Berkamera 16 MP di Indonesia
Samsung secara resmi telah meluncurkan smartphone keluarga Galaxy A (2017) di Indonesia yang terdiri dari A3 (2017), A5 (2017), dan A7 (2017). Ketiga smartphone ini tahan air dengan sertifikasi IP 68 dan mempunyai kamera 16 MP loh.