-
Data Survey Aplikasi Mobile VS Web Mobile
Aplikasi mobile saat ini bukan lah menjadi “sesuatu” yang jarang didengar. Bahkan beberapa kalangan sudah menganggap aplikasi mobile telah menggusur eksistensi dari mobile web. Memang aplikasi mobile sendiri memiliki ragam jenis dan fitur yang lebih banyak daripada mobile web. Misalnya aplikasi game, produktifitas, hingga hiburan. Munculnya hal ini nampaknya mempengaruhi pasar mobile di mana banyak…
-
Cloud Computing di Negara Berkembang
Cloud Computing memang sedang merangkak maju untuk menjadi hal yang mainstream. Seperti yang terjadi di Amerika Serikat, Inggris, Jerman, dan Kanada. Negara terakhir yang disebutkan malah cendurung pelan untuk perkembangan cloud computingnya. Tetapi jika kita lihat di negara-negara berkembang seperti Brazil, Cina dan juga India, cloud computing maju dengan pesat melebihi pertumbuhan di negara maju.
-
Survey Pembaca TeknoJurnal
Tahun 2011 sudah tiba, dan TeknoJurnal sudah berjalan sekitar 6 bulan sejak rebranding dari blog terdahulu. Kami mengajak pembaca untuk mengisi survey singkat seputar TeknoJurnal di link ini: http://www.surveymonkey.com/s/KLB363L