-
Dalam Waktu Satu Tahun, Windows 10 Tembus 20 Persen dari Pangsa Pasar Pengguna
Satu dari lima komputer di dunia kini telah menggunakan Windows 10 sebagai sistem operasinya. Ini dicapai oleh Windows 10 hanya dalam waktu 1 tahun.
-
Ulang Tahun Pertama Minecraft untuk Windows 10, Microsoft Luncurkan Dukungan VR di Dalamnya
Rayakan Ulang Tahun Pertama Minecraft versi Windows 10, Microsoft resmi berikan dukungan VR pada Minecraft tersebut. Kira-kira dukungan seperti apa yang hadir ya?
-
Microsoft Rilis Pembaruan App Windows Studio untuk Aplikasi Universal Windows Platform Lebih Baik
Kini Microsoft rilis pembaruan App Windows Studio yang membuat pengembangan aplikasi universal Windows menjadi lebih baik lagi.
-
Tutorial Cara Instal Node.js di Mac, Windows, dan Linux
Node.js merupakan platform yang dibuat dengan bahasa JavaScript. Bagi pembcara yang ingin mempelajari Node.js dapat membaca artikel cara install Node.js
-
Gateway Internet of Things Berbasis Windows
Organisasi yang mengembangkan Internet of Things akan menghadapi beberapa tantangan. Sebagai contoh, sebuah organisasi harus memiliki pemahaman yang jelas mengenai infrastruktur dan cara terbaik dalam mengkonfigurasikan perangkat IoT untuk mendukung sensor baru dan perangkat lainnya.
-
Microsoft Rilis Dukungan Windows Holographic Platform, Kini Holographic dapat Dijalankan Di Perangkat VR selain HoloLens
Dengan hadirnya Windows Holographic Platform,kini kamu bisa jalankan Holographic di perangkat selain HoloLens.
-
Fitur Multi-Windows Pada Android N Tuntut Aplikasi Menjadi Responsif
Bagi developer yang sedang mengembangkan aplikasi untuk sistem operasi Android N. Ada baiknya kamu menyesuaikan beberapa fitur berikut ini.
-
Windows 10 Versi Terbaru Sajikan Pembaruan dan Penambahan Fitur Besar-Besaran
Microsoft baru-baru ini merilis pembaruan besar-besaran untuk Windows 10. Dalam pembaruan Windows 10 tersebut terdapat beberapa perubahan signifikan yang diterapkan oleh Microsoft ke dalam Windows 10 untuk program pengujian versi Insider dengan pengaturan fast update ring.
-
Desktop App Converter: Solusi untuk Pengembangan Aplikasi Universal Windows Platform
Dalam mempermudah developer merubah aplikasi lamanya menjadi Universal WIndows Platform, Microsoft secara resmi meluncurkan Desktop App Converter.