-
Google Luncurkan Deep Learning Containers di GCP
Untuk mempermudah pengembangan layanan atau aplikasi yang menggunakan mesin pembelajaran, Google luncurkan Deep Learning Containers. Layanan ini memiliki perlengkapan, paket, hingga dukungan yang sangat lengkap.
-
Google Cloud Platform kini Menyediakan Server di Singapura untuk Asia Tenggara
Jika awalnya untuk menggunakan Google Cloud Platform di Asia Tenggara harus menggunakan lokasi server yang agak jauh, kini sudah tersedia server di Singapura.
-
Google Developer Group Akan Menyelenggaraan GDG DevFest 2016
GDG Indonesia akan menyelenggarakan GDG DevFest di Depok, Bogor, Jakarta, Semarang, Surabaya, dan Yogyakarta. Dalam acara ini, berbagai pakar di teknologi milik Google akan berbagi ilmu kepada seluruh peserta. Selain itu, sesi hackathon dan codelabs juga akan mewarnai acara ini.
-
Bantu Developer Ciptakan Aplikasi Cerdas, Google Cloud Platform Rilis Cloud Machine Learning
Google Cloud Platform kembangkan Cloud Machine Learning untuk membangun sebuah kelas baru dari aplikasi cerdas, di mana developer dapat dengan mudah membangun kecanggihan dan model machine learning skala besar dalam waktu yang cukup singkat.
-
Google Rilis Cloud Vision API versi BETA, API yang Dapat Mengolah Data dalam Gambar
Google beberapa hari lalu meluncurkan Google Cloud Vision API versi Beta tepatnya pada tanggal 18 Februari 2016. Google juga mengumumkan harga untuk Cloud Vision yang akan berlaku secara efektif pada 1 Maret 2016 mendatang pada tanggal tersebut.