-
Samsung Tanpa Android
Mungkin banyak yang beranggapan bahwa apalah jadinya bisnis ponsel Samsung tanpa Android. Tak salah memang, karena bisnis ponsel Samsung banyak terbantu dengan mengadopsi Android.
-
Moto G – Smartphone Android Quad Core dengan Harga Terjangkau Segera Dirilis di Indonesia
Maraknya inovasi canggih di dunia membuat sebuah gadget dengan spesifikasi tinggi dapat dijual dengan harga yang terjangkau. Salah satu contohnya adalah ponsel Moto G dari Motorola yang berbasis Android.
-
Nexus 5 – Smartphone dengan Sistem Operasi Android Kitkat Pertama Resmi Diluncurkan
Sebagian besar pembaca pastinya telah mengenal ponsel pintar official dari Google dan LG, yaitu Nexus 4. Berita menariknya, baru-baru ini di San Fransisco Google meluncurkan versi terbarunya yang bernama Google Nexus 5
-
Akun AdSense / AdMob Anda Diblokir?
Akun AdSense / AdMob anda diblokir? Realita yang menyakitkan adalah: ikhlaskan saja. Sekali sebuah akun AdSense / AdMob diblokir, kita tidak akan dapat mencairkan uang yang kita hasilkan dari iklan sesuai dengan ketentuan dari Google.
-
Apakah Google Play Versi Terbaru Lebih Menguntungkan Bagi Pengembang Aplikasi Lokal?
Pagi ini, saya melihat ada sesuatu yang berbeda dengan Google Play di ponsel berbasis Android saya. Google Play kini telah berubah tampilannya dan sepertinya meninggalkan kesan “holo” yang ada di versi sebelumnya. Namun dari kesemua perubahan yang ada di Google Play, yang paling menarik menurut saya adalah bagaimana Google menampilkan aplikasi-aplikasi yang ada di Google…
-
Nexus 4 – Smartphone Kelas Atas Berbasis Android dari Google dan LG Segera Diluncurkan di Indonesia
Setelah sebelumnya Google bekerja sama dengan HTC dan Samsung untuk membuat ponsel bermerek Nexus, kini Google memilih LG untuk memproduksi ponsel Nexus terbaru yaitu Nexus 4. Yang cukup menarik dari Nexus 4 adalah ponsel ini menawarkan spesifikasi hardware yang tinggi di kelasnya dan dijual dengan harga yang lebih murah dibanding dengan ponsel lain di kelasnya.
-
Samsung Chromebook – Laptop Ringan yang Menggunakan Sistem Operasi Google Chrome
Pada tahun 2012 ini penjualan untuk smartphone meningkat begitu pesat hingga mengalahkan PC dan laptop karena smartphone selain ringan untuk dibawa juga dapat melakukan berbagai macam hal dan semakin murah harganya. Di luar maraknya smartphone, Samsung dan Google melakukan kerjasama untuk menciptakan sebuah laptop yang ringan untuk dibawa dan dapat mengakses Internet yaitu Samsung Chromebook.
-
Perjalanan Google Chrome OS – Sistem Operasi Ringan Untuk Para Pengguna Internet
Mayoritas pembaca TeknoJurnal pasti mengenal Google Chrome yang merupakan peramban web open source yang dikembangkan oleh Google. Semenjak dari awal rilisnya pada 2 september 2008 lalu hingga sekarang, Google Chrome telah mendapatkan respon yang baik dari pengguna Internet dan cukup bersaing dengan kompetitornya. Setelah melakukan penelitian yang cukup, pada tanggal 7 Juli 2009 akhirnya Google…
-
Google Developer Group Bandung Selenggarakan GDG Devfest Bandung 2012
Baru saja beberapa waktu lalu acara GDG DevFest Jakarta 2012 dilaksanakan yang merupakan hasil kerjasama antara Google dengan Google Developer Group (GDG) Jakarta, nah GDG Bandung pun turut menyelenggarakan GDG DevFest di bandung. GDG DevFest Bandung telah dilaksanakan pada tanggal 6 Oktober 2012 lalu di The Luxton Hotel Bandung yang merupakan acara untuk memberikan kesempatan…
-
Power Searching with Google – Tingkatkan Kemampuan Dalam Pencarian di Google
Sekarang, Google Search merupakan mesin pencari nomor satu di dunia. Setiap orang di dunia ini pasti akan menggunakan Google Search untuk mencari sesuatu yang tidak dapat mereka temukan sendiri, mulai dari pekerjaan, alamat, pengetahuan, makanan, minuman, komposisi, tutorial pemrograman bahkan hingga data tertentu yang dibutuhkan perusahaan.