-
Jumlah Pengguna Tranportasi Online Hampir Mencapai 50% dari Total Pengguna Internet
Sejak munculnya GO-JEK di Indonesia, industri transportasi online di Indonesia berkembang dengan cepat. Saat ini sudah ada 3 pemain besar transportasi online di Indonesia: GO-JEK, Uber, dan Grab.
-
Bangun Jaringan Antar Elemen, Game Night Kumpulkan Elemen Industri Game di Jakarta
Sebagai acara awal BEKRAF Game Prime 2016, AGI dan Duniaku Networking menyelenggarakan Game Night. Tidak hanya berhenti pada acara tersebut, masih banyak acara lain yang akan diselenggarakan sebagai rangkaian acara BEKRAF Game Prime. Apa dan kapan saja ya kira-kira?
-
Google, Facebook, dan Uber Melirik Bahasa Pemrograman Swift Dalam Proyek-Proyek Mereka
Google belakangan ini melirik bahasa pemrograman Swift untuk membuatnya menjadi bahasa pemrograman “first class” untuk Android. Selain itu, Facebook dan Uber juga dikabarkan sedang melirik bahasa pemrograman Swift untuk digunakan pada operasinya.
-
Uber Rilis Peta Harta Karun untuk Menemukan Bug Bagi Para Pemburu Hadiah
Kini Uber telah merilis bug bounty program untuk umum. Dalam program ini Uber menyediakan dana sampai 10.000 dollar untuk para pemburu hadiah yang mampu memberikan isu-isu kritis yang terdapat pada Uber.
-
Praktis Dan Cepat, Aplikasi Taksi dan Ridesharing Meledak di Pasar Dunia
Untuk menekan pertumbuhan Uber, baru-baru ini telah dibuat perjanjian Roaming Agreement yang disepakati oleh Lyft, Ola, GrabTaxi and Didi Kuaidi.
-
Uber, Berkendara Umum Tanpa Uang Tunai
Hari ini Uber menyelenggarakan acara Uber Jakarta Launch di Jakarta. Dalam kesempatan ini pihak Uber merilis dan memaparkan tentang layanan Uber di Jakarta.