-
Apple iPhone Pengaruhi Industri Game Dunia
Berbicara tentang game maka sudah sepantasnya kita menyebut nama Nintendo, Playstasion dan juga Sega sebagai game console yang memberi dampak dan pengaruh besar di dunia game di beberapa tahun belakangan ini. Tetapi nampaknya kenyataan dan pendapat orang saat ini telah mengalami perubahan dengan mengikuti gaya hidup si pemain game tersebut. Apple dianggap menjadi pemberi pengaruh…
-
Apple Akan Luncurkan iPhone Khusus Peneliti Keamanan
Apple luncurkan perangkat iPhone khusus peneliti pengembang. Dengan perangkat ini, peneliti bisa lebih mudah untuk mengikuti program bug bounty.
-
LG dan Apple Kerja Sama Produksi Kamera 3D di iPhone 8
Setelah iPhone 7 dan iPhone 7 Plus, kabarnya Apple akan menyiapkan iPhone 8 yang benar-benar spesial dan berbeda dari sebelumnya. Perusaahaan yang bermarkas di Cupertino, California ini akan berencana menghadirkan desain spesifikasi, dan fitur baru yang lebih inovatif.
-
Si iPhone Merajai Pendapatan Apple
Apple nampaknya tidak salah mengeluarkan produk yang mereka beri nama iPhone, walaupun pada saat pertama kali produk tersebut itu dikeluarkan banyak mendapat komentar negatif dan diperkirakan tidak akan mampu bersaing dipasaran. iPhone mulai menunjukan tajinya saat di tahun 2008 dimana penjualan iPhone secara signifikan melonjak tajam. Hal ini bisa dilihat pada grafik diatas, bagaimana dari…
-
Apple Push Notification service (APNs) Tidak Akan Lagi Mendukung Protokol Lawas
Kebijakan baru Apple Push Notification service (APNs) akan segera diterapkan. Inilah waktu yang tepat untuk mulai berbenah.
-
Versi Internal iOS 13 Tunjukan Apple Akan Kembangkan Perangkat AR
Dalam dokumentasi iOS 13 versi internal, MacRummors menemukan beberapa bukti berikut ini, yang menunjukkan bahwa Apple akan membuat perangkat AR.
-
Apple Terapkan Kebijakan Sistem In-App Purchase Dengan Lebih Jelas
Untuk memberikan pengalaman yang lebih baik bagi pengguna, Apple menerapkan kebijakan baru mengenai penggunaan sistem langganan dan in-app purchase. Dalam kebijakan ini, Apple meminta para pengembang membuat semuanya menjadi lebih jelas.
-
Permudah Pengembah Menuji Aplikasinya, Apple Kenalkan TestFlight
Untuk memudahkan para pengembang dalam melakukan pengujian aplikasi betanya, Apple mengenalkan TestFlight. Platform ini dapat digunakan untuk menyebarkan undangan dan memperoleh hasil dari pengujian aplikasi beta.
-
Perbarui App Store Review Guidelines, Apple Minta Aplikasi Harus Mengungkapkan Kemungkinan Isi Loot Box
Apple memperbarui kebijakan terkait App Store yang cukup bisa berpengaruh dimonetasi yang dilakukan oleh developer. Kebijakan seperti apakah itu?
-
Ini Cara Tepat Membeli iPhone Bekas Berkualitas
Ada banyak alasan kenapa banyak orang terpikat dengan iPhone. Mulai dari sekadar nama brand besar yang memiliki gengsi tinggi hingga fitur-fitur canggih yang hanya ada di iPhone.