-
Smartphone Misterius Blackberry BBC100-1 Akan Dibuat di Indonesia
Blackberry pernah merajai bisnis smartphone dan sangat populer sebelum memutuskan mengubah haluan dengan memproduksi ponsel Android. Kini Blackberry dikabarkan sedang menyiapkan smartphone terbaru untuk dipasarkan di Indonesia.
-
BlackBerry Tutup Divisi Pengembangan Hardware Miliknya
Kabar tak sedap datang dari BlackBerry. Perusahaan tersebut berencana menutup divisi pengembangan hardware miliknya. Mungkin bukan kabar yang mengejutkan. Tapi di lain sisi, hal ini menjadi titik terang bagi perusahaan tersebut. Kenapa bisa seperti itu?
-
BlackBerry akan Rilis Ponsel Android Murah untuk Kalangan Kelas Menengah
Baru-baru ini BlackBerry mengumumkan akan merilis 2 smartphone murah untuk kelas menengah. Bisa dibilang smartphone ini akan lebih murah dibandingkan Blackberry Priv.
-
Blackberry Rilis 3 Smartphone Barunya di Indonesia
Hari ini Blackberry merilis secara resmi Blackberry Leap, Blackberry Passport Silver Edition, dan Blackberry Porsche Edition P’9983
-
Appcelerator – Tool Populer Untuk Kembangkan Aplikasi Mobile Native yang Multiplatform
Bagi Developer yang Ingin Mengembangkan Aplikasi Mobile Native secara Multiplatform. Ada Baiknya Mencoba Tool Appcelerator.
-
Buat Aplikasi Mobile Multi-Platform Menggunakan HTML5 Dengan Apache Cordova
Bagi pengembang aplikasi pemula maupun developer yang menggunakan HTML5 untuk pengembangan aplikasi dapat mengembangkan juga aplikasinya ke platform mobile seperti iOS, Android, Windows Phone, Blackberry, dan lainnya dengan menggunakan alat yang dinamakan Apache Cordova.
-
Opera Mini Capai Lebih dari 30 Juta Pengguna Indonesia di Tahun 2014
Hari ini secara resmi diumumkan bahwa Opera Mini telah memiliki lebih dari 30 juta pengguna Indonesia yang dilaporkan dari laporan State of The Mobile Web.
-
Indosat Tantang Pengembang Aplikasi Lokal Berkompetisi di Hackathon IWIC 8
Bagi pengembang aplikasi lokal yang ingin mengasah kemampuannya dalam mengembangkan aplikasi mobile secara cepat, ada kompetisi menarik yang diselenggarakan oleh Indosat, Hackathon IWIC 8
-
Developer Economics: Bahasa Pemrograman Java Masih Favorit, C# Perlahan Naik
Beberapa hari lalu Vision Mobile kembali merilis laporan Developer Economics untuk edisi kuarter ketiga di tahun 2014.