-
NVIDIA Akan Mulai Dukung Arsitektur ARM
NVIDIA kabarkan bahwa mereka akan mulai mendukung arsitektur ARM. Selain itu pun, mereka meluncurkan paket lengkap bagi pengembang bernama CUDA-X HPC dan superkomputer bernama DGX SuperPod.
-
ARM Umumkan Arsitektur CPU Premium Cortex-A77
ARM umumkan arsitektur CPU premium terbarunya. Arsitektur yang disebut Cortex-A77 ini menawarkan kinerja lebih mumpuni dan dukungan ML yang lebih baik.
-
ARM Kenalkan Teknologi iSIM untuk Keamanan Jaringan Seluler di Perangkat IoT
Menunjang konektivitas untuk perangkat IoT masa depan, ARM merilis teknologi SIM seluler baru dengan nama iSIM. Beberapa keunggulan diusung oleh teknologi ini dibandingkan dengan teknologi eSIM mapun SIM standar.
-
Arsitektur yang Dimiliki Prosesor Modern Rentan Terhadap Eksploitasi
Ternyata arsitektur yang dimiliki prosesor modern, baik dari Intel, AMD, maupun ARM, memiliki kerentanan terhadap ekploitasi data dalam sistem memorinya. Penasaran dengan jenis kerentanan dan bagaimana upaya mengatasinya?
-
ARM Kembangkan Cortex-R52 untuk Kendaraan Self-Driving
Setelah Akuisisinya, ARM kini berekspansi ke arah pengembangan chip untuk mobil otomastis. ARM sedang mengembangkan ARM Cortex-R52 untuk tujuan tersebut. Bagaimana kemampuan dari ARM Cortex-R52 ya?
-
SoftBank Berhasil Akuisisi ARM Senilai 31 Miliar Dollar
Setelah bulan Juli 2016 lalu SoftBank mencoba akuisisi ARM, perusahaan tersebut mengumumkan telah berhasil mengakuisisi perusahaan pembuat arsitektur prosesor yang terkenal di kalangan industri mobile
-
Qualcom Jelaskan Peningkatan Snapdragon 821 dibandingkan Snapdragon 820
Tidak hanya nama yang berbeda, Qualcomm bangun Snapdragon 821 dengan beberapa peningkatan dibandingkan Snapdragon 820. Peningkatan tersebut tidak hanya pada clock-nya yang meningkat tetapi ada banyak hal yang ditingkatkan Qualcomm pada versi SoC tersebut.
-
Lineup Atom Gagal, Intel Rencanakan Kembangkan ARM dengan Manufaktur 10nm FinFET
Waw Intel Kembangkan prosesor ARM. Seperti apa keunggulannya?
-
SoftBank Akusisi ARM Sebanyak 32,4 Miliar Dollar Agar Jadi Pemain Utama Dalam Komunikasi Mobile
Bertekad jadi pemain utama komunikasi mobile, Softbank akan akuisisi ARM. Seperti apa prosesnya?
-
ARM Rilis Prosesor Baru ARM Cortex-A32 untuk Teknologi Internet of Things
Dalam mendukung teknologi Internet of Things, secara resmi ARM merilis prosesor baru ARM Cortex-A32 dengan beberapa fitur menarik.