-
Review Xiaomi Mi 4i – Smartphone Pertama Xiaomi Dengan Android Lollipop
Beberapa minggu lalu saya membeli salah satu ponsel pintar terbaru Xiaomi yang telah rilis di Indonesia yakni Mi 4i.
-
Youtube Resmi Perkenalkan Video Iklan 360 Derajat
Youtube merupakan salah satu perusahaan yang mengandalkan kekuatan video untuk menarik minat banyak penggunanya. Baru-baru ini pihak Youtube baru saja merilis video iklan 360 derajat yang telah tersedia di Google Chrome dan aplikasi Youtube Android maupun iOS. Dengan hal ini Youtube membuat sejarah baru dengan mengembangkan interaksi iklan baru terhadap penggunanya yang dapat berputar secara…
-
Biom – Pot Pintar yang Dapat Memberitahukan Kondisi Tanaman Lewat Smartphone
Beberapa waktu lalu salah satu startup robot asal Prancis, Still Human, mencoba membuat sebuah inovasi canggih untuk menanam tumbuhan secara menarik dengan membuat sebuah produk yang bernama Biom.
-
AWS Device Farm Bantu Developer Uji Coba Aplikasi Android dan Fire OS Pada Beragam Perangkat Mobile Nyata
Bberapa waktu lalu Amazon merilis layanan baru yang bernama AWS Device Farm yang membantu pengujian aplikasi Android dan Fire OS pada beragam Device
-
HidrateMe – Botol Minum Pintar yang Membantu Penggunanya Agar Tidak Dehidrasi
Untuk mengatasi dehidrasi salah satu startup asal Amerika Serikat, Hidrate Inc, mengembangkan perangkat pintar bernama HidrateMe.
-
Micro Drone 3.0 – Drone Sebesar Telapak Tangan yang Dapat Bertahan 8 Menit
Beberapa waktu lalu, Tim Extreme asal Inggris menciptakan drone yang memiliki bentuk sebesar telapak tangan yaitu Micro Drone 3.0
-
Marmalade Game Engine – Buat Game Multiplatform Dengan Bahasa Pemrograman C++
Salah satu game engine untuk pengembangan game multiplatform yang bertenaga adalah Marmalade Game Engine
-
Sencha Touch – Framework Lengkap Untuk Kembangkan Aplikasi Web Mobile yang Cross-Platform
Ada baiknya, developer web yang ingin mengembangkan aplikasi mobile dapat mencoba sebuah framework bertenaga yakni Sencha touch.
-
Powerphone E1 – Smartphone Bolt Berteknologi 4G-LTE Dengan Harga 1 juta Rupiah
Hari ini secara resmi Bolt merilis ponsel pintar 4G-LTE terbarunya, Powerphone E1, di Jakarta.
-
Rumor, Xiaomi Mi5 Akan Gunakan Prosesor Qualcomm Snapdragon 820 64-bit dan RAM 4 GB
Baru-baru ini terdengar banyak bocoran mengenai ponsel pintar kelas atas terbaru dari Xiaomi yaitu Mi5.